ANALISIS PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP PURCHASE INTENTION YANG DIMEDIASI BRAND TRUST PADA KONSUMEN TRANSPORTASI ONLINE GOJEK D.I. YOGYAKARTA

Nurrahman, Muhammad Ilham (2023) ANALISIS PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP PURCHASE INTENTION YANG DIMEDIASI BRAND TRUST PADA KONSUMEN TRANSPORTASI ONLINE GOJEK D.I. YOGYAKARTA. Diploma thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (111kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (198kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (138kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL.pdf] Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (210kB)
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN.pdf] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (452kB)
[thumbnail of Skripsi Full Text_Muhammad Ilham Nurrahman_141190134.pdf] Text
Skripsi Full Text_Muhammad Ilham Nurrahman_141190134.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Social Media Marketing
terhadap Purchase Intention dengan Brand Trust sebagai mediasi pada konsumen
transportasi online Gojek di D.I. Yogyakarta. Teknik sampel yang digunakan dalam
penelitian ini adalah teknik nonprobability sampling dengan tipe purposive
sampling. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan metode kuesioner
yang diberikan kepada 108 responden yang memenuhi kriteria. Teknik analisis data
dalam penelitian ini dilakukan dengan Structural Equation Model (SEM) yang
berbasis Partial Least Square (PLS) dengan menggunakan Software SmartPLS 4.0.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) terdapat pengaruh signifikan positif
Social Media Marketing terhadap Purchase Intention, (2) terdapat pengaruh
signifikan positif Social Media Marketing terhadap Brand Trust, (3) terdapat
pengaruh signifikan positif Brand Trust terhadap Purchase Intention, (4) Brand
Trust memiliki peran persial sebagai mediasi Social Media Marketing terhadap
Purchase Intention.
Kata Kunci : Social Media Marketing, Brand Trust, Purchase Intention

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Social Media Marketing, Brand Trust, Purchase Intention
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 23 Feb 2024 03:13
Last Modified: 23 Feb 2024 03:13
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/38955

Actions (login required)

View Item View Item