Sauqi, Muhammad Nilzam (2023) PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH (E-WOM), CUSTOMER SATISFACTION, DAN BRAND AWARENESS TERHADAP BRAND LOYALTY MELALUI PURCHASE INTENTION PADA APLIKASI TIKET.COM (Survey Pada Konsumen Tiket.com di Kota Yogyakarta). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
Abstrak Skripsi Muhammad Nilzam Sauqi.pdf Download (186kB) |
|
Text
Cover Skripsi Muhammad Nilzam Sauqi.pdf Download (459kB) |
|
Text
Daftar Isi Skripsi Muhammad Nilzam Sauqi.pdf Download (407kB) |
|
Text
Daftar Pustaka Skripsi Muhammad Nilzam Sauqi.pdf Download (438kB) |
|
Text
Lembar Pengesahan Skripsi Muhammad Nilzam Sauqi.pdf Download (322kB) |
|
Text
Skripsi Muhammad Nilzam Sauqi.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan pada konsumen Tiket.com di Kota Yogyakarta, data yang
digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Data dikumpulkan dengan
menggunakan kuisioner yang disebar melalui googleform. Dimana populasinya adalah
seluruh konsumen Tiket.com yang berdomisili di Kota Yogyakarta, dan dengan kriteria
tertentu yaitu memiliki aplikasi Tiket.com dan pernah mengakses Tiket.com serta
pernah melakukan transaksi 2 kali atau lebih melalui Tiket.com. penelitian ini
bertujuan untuk menganalisis pengaruh electronic word of mouth (e-wom), customer
satisfaction, dan brand awareness terhadap brand loyalty melalui purchase intention
pada konsumen Tiket.com di Kota Yogyakarta. Metode pengambilan data
menggunakan purposive sampling. Metode analisis data menggunakan metode SEM
dengan program olah data Smart PLS 3.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa
electronic word of mouth (e-wom) berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand
loyalty, customer satisfaction berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand
loyalty, brand awareness berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand loyalty,
electronic word of mouth (e-wom) berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand
loyalty melalui purchase intention, customer satisfaction berpengaruh positif dan
signifikan terhadap brand loyalty melalui purchase intention, brand awareness
berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand loyalty melalui purchase intention.
Kata kunci: Electronic Word Of Mouth (E-WOM), Customer Satisfaction, Brand
Awareness, Brand Loyalty, dan Purchase Intention
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Electronic Word Of Mouth (E-WOM), Customer Satisfaction, Brand Awareness, Brand Loyalty, dan Purchase Intention |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | A.Md Sepfriend Ayu Kelana Giri |
Date Deposited: | 06 Oct 2023 02:41 |
Last Modified: | 06 Oct 2023 02:41 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/37871 |
Actions (login required)
View Item |