PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA KARYAWAN DIVISI PRODUKSI PT.MACANAN JAYA CEMERLANG DI KLATEN

AMALIA, MONYTA RELA (2019) PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA KARYAWAN DIVISI PRODUKSI PT.MACANAN JAYA CEMERLANG DI KLATEN. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
3. COVER.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI .pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. PENGESAHAN.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (168kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja dan Organizational Citizenship Behavior (OCB) terhadap kinerja karyawan divisi produksi pada PT.Macanan Jaya Cemerlang di Klaten dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Populasi dalam peneletian ini berjumlah 255 orang dan teknik pengambilan sampel menggunakan Proportionate Stratified Sampling. Sampel yang diperoleh adalah 158 responden Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Teknik analisis data menggunakan analisis jalur (path analysis). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Terdapat pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. (2) Terdapat pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan yang dimediasi oleh kepuasan kerja. (3) Terdapat pengaruh Organizational Citizenship Behavior (OCB) terhadap kinerja karyawan. (4) Terdapat pengaruh Organizational Citizenship Behavior (OCB) terhadap kinerja karyawan yang dimediasi oleh kepuasan kerja.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Sarimin Sarimin
Date Deposited: 28 May 2019 02:29
Last Modified: 28 May 2019 02:29
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/19738

Actions (login required)

View Item View Item