CAHYO, DIMAS PRASETYO DWI (2019) PENGARUH E-SERVICE QUALITY, HARGA DAN KEPERCAYAAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ULANG PELANGGAN SITUS LAZADA.CO.ID. (Survei Pada Mahasiswa Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UPN “Veteran” Yogyakarta). Other thesis, UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN YOGYAKARTA.
|
Text
cover.pdf Download (164kB) | Preview |
|
|
Text
HAL PENGESAHAN.pdf Download (2MB) | Preview |
|
|
Text
daftar isi.pdf Download (173kB) | Preview |
|
|
Text
abstrak.pdf Download (146kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh e- service quality, harga, kepercayaan terhadap pembelian ulang pada pembelanjaan online. Masalah penelitian ini adalah bagaimana meningkatkan kepercayaan dan pembelian ulang pada pembelanjaan online. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa fakultas ekonomi Unissula Semarang sebanyak 100 orang yang terdiri dari mahasiswa semester satu sampai dengan semester lima, dengan menggunakan metode purposive sampling, Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode survei melalui wawancara dan kuesioner. Analisis data dilakukan dengan metode deskriptif analisis dan metode menggunakan anlisis linear berganda. Hasil analisis data menunjukkan bahwa mahasiswa fakultas ekonomi rata-rata melakukan pembelian secara online melalui social media seperti BBM dan Facebook. Hasil analisis data dengan menggunakan PLS menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara nilai utilitarian, kepuasan, kepercayaan terhadap pembelian ulang. Kata kunci: e- service quality, harga, kepercayaan, dan pembelian ulang
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Sarimin Sarimin |
Date Deposited: | 16 Jan 2019 03:24 |
Last Modified: | 16 Jan 2019 03:24 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/17955 |
Actions (login required)
View Item |