ANALISIS WEBSITE QUALITY, TRUST DAN LOYALTY PELANGGAN ONLINE SHOP (Survei Pada Pelanggan Online Shop di Yogyakarta)

Prasetya N, Rizky (2016) ANALISIS WEBSITE QUALITY, TRUST DAN LOYALTY PELANGGAN ONLINE SHOP (Survei Pada Pelanggan Online Shop di Yogyakarta). Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (143kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (168kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (95kB) | Preview

Abstract

ABSTRAKSI Penelitian dilakukan pada pelanggan online shop di Yogyakarta. Pengambilan data dilakukan mulai bulan Juni hingga bulan Agustus 2015. Data yang digunakan dalam penelitian ini mencakup data primer dan data sekunder. Metode pengolahan data penelitian ini menggunakan pendekatan Partial Least Square (PLS) dengan software WarpPLS 3.0 dan teknik anlisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis kuantitatif yang berdasarkan pada pengukuran Outer Model, Inner Model dan Uji t-statistik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa website quality berpengaruh terhadap trust dan trust berpengaruh terhadap loyalty, website quality berpengaruh terhadap loyalty serta pengaruh tidak langsung website quality terhadap loyalty melalui trust sebagai pemediasi. Kata Kunci : Website Quality, Trust dan Loyalty

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 24 Jun 2016 04:28
Last Modified: 24 Jun 2016 04:28
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/4440

Actions (login required)

View Item View Item