PENGARUH STRUKTUR MODAL, AKTIVITAS PEMASARAN, PROFITABILITAS, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Barang Konsumen Primer yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2023

AZHARI, ZAINUL ROHIM TEGAR (2024) PENGARUH STRUKTUR MODAL, AKTIVITAS PEMASARAN, PROFITABILITAS, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Barang Konsumen Primer yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2023. Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of 1. skripsi full.pdf] Text
1. skripsi full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of 2. halaman judul.pdf] Text
2. halaman judul.pdf

Download (120kB)
[thumbnail of 3. abstrak.pdf] Text
3. abstrak.pdf

Download (89kB)
[thumbnail of 4. Halaman Pengesahan.pdf] Text
4. Halaman Pengesahan.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of 5. daftar isi.pdf] Text
5. daftar isi.pdf

Download (197kB)
[thumbnail of 6. daftar pustaka.pdf] Text
6. daftar pustaka.pdf

Download (124kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh struktur modal,
aktivitas pemasaran, profitabilitas, dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan sektor
barang konsumen primer yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam
penelitian ini adalah perusahaan sektor barang konsumen primer yang terdaftar pada Bursa
Efek Indonesia periode 2020 sampai 2023 sejumlah 125 perusahaan. Teknik samping
menggunakan sampling purposif dengan sampel sebanyak 22 perusahaan yang sesuai
kriteria sampel penelitian. Penelitian ini dianalisis dengan metode analisis regresi linear
berganda dengan bantuan software SPSS 25. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa: (1)
terdapat pengaruh struktur modal, aktivitas pemasaran, profitabilitas, dan kebijakan
dividen secara bersama-sama terhadap nilai perusahaan, (2) terdapat pengaruh positif
signifikan struktur modal terhadap nilai perusahaan, (3) terdapat pengaruh positif
signifikan aktivitas pemasaran terhadap nilai perusahaan, (4) terdapat pengaruh positif
signifikan profitabilitas terhadap nilai perusahaan, dan (5) terdapat pengaruh positif yang
tidak signifikan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan.
Kata Kunci: Struktur Modal, Aktivitas Pemasaran, Profitabilitas, Kebijakan Dividen,
Nilai Perusahaan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Struktur Modal, Aktivitas Pemasaran, Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Nilai Perusahaan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 13 Aug 2024 08:02
Last Modified: 13 Aug 2024 08:05
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40693

Actions (login required)

View Item View Item