PENGARUH AKTIVITAS PEMASARAN, AKTIVITAS MANAJERIAL, DAN AKTIVITAS SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA UMKM (Studi pada UMKM Pengrajin Gerabah Kasongan Bantul

WAHYUDIN, ALVAN RIZKI (2023) PENGARUH AKTIVITAS PEMASARAN, AKTIVITAS MANAJERIAL, DAN AKTIVITAS SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA UMKM (Studi pada UMKM Pengrajin Gerabah Kasongan Bantul. Diploma thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of Cover_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf] Text
Cover_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf

Download (356kB)
[thumbnail of Abstrak_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf] Text
Abstrak_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf

Download (87kB)
[thumbnail of Daftar Isi_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf] Text
Daftar Isi_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf

Download (51kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf] Text
Daftar Pustaka_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf

Download (225kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf] Text
Lembar Pengesahan_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf

Download (619kB)
[thumbnail of Skripsi Fulltext_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf] Text
Skripsi Fulltext_141190084_Alvan Rizki Wahyudin.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis hubungan antara
aktivitas pemasaran, aktivitas manajerial, aktivitas sumber daya manusia dan
kinerja UMKM pengrajin Gerabah Kasongan Bantul. Penelitian ini mengguanakan
pendekatan kuantitatif. Pada penelitian ini dikumpulkan 66 data yang berlokasi di
Sentra Industri Gerabah Kasongan Bantul, D.I Yogyakarta dengan menggunakan
kuesioner dan dianalisis secara menyeluruh menggunakan statistical package for
social analysis (SPSS). Analisis korelasi digunakan untuk mengetahui hubungan
antara variabel yang diteliti. Analisis regresi digunakan untuk menentukan
hubungan antara aktivitas manajerial, aktivitas pemasaran, aktivitas sumber daya
manusia, dan kinerja UMKM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas
manajerial, aktivitas pemasaran, dan aktivitas sumber daya manusia memiliki
hubungan yang positif dan signifikan dengan kinerja UMKM.
Kata kunci: aktivitas Manajerial, aktivitas Pemasaran, aktivitas Sumber Daya
Manusia, UMKM

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: aktivitas Manajerial, aktivitas Pemasaran, aktivitas Sumber Daya Manusia, UMKM
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 18 Oct 2023 06:51
Last Modified: 18 Oct 2023 06:51
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/38000

Actions (login required)

View Item View Item