PUSPAKARTI, UMI (2023) PENGARUH PROMOSI, E-SERVICE QUALITY DAN BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PLATFORM SHOPEE FOOD (Survei Pada Pengguna Platform Shopee Food di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
1. Skripsi Fulltext_141190105_Umi Puspakarti.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
2. Cover_141190105_Umi Puspakarti.pdf Download (69kB) |
|
Text
3. Abstrak_141190105_Umi Puspakarti.pdf Download (74kB) |
|
Text
4. Lembar Pengesahan_141190105_Umi Puspakarti.pdf Download (425kB) |
|
Text
5. Daftar Isi_141190105_Umi Puspakarti.pdf Download (55kB) |
|
Text
6. Daftar Pustaka_141190105_Umi Puspakarti.pdf Download (144kB) |
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk dapat mengetahui pengaruh Promosi, E�Service Quality dan Brand Image terhadap keputusan pembelian pada platform
Shopee Food di provinsi Daerah istimewa Yogyakarta. Penelitian ini merupakan
penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu non
probability sampling dengan metode purposive sampling. Metode analisis data
yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda menggunakan software SPSS
26. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh pengguna yang telah melakukan
pembelian pada platform Shopee Food dan berada di Daerah Istimewa Yogyakarta
dengan kriteria responden yang dijadikan sampel berusia minimal 17 tahun dan
pernah melakukan pembelian pada platform dalam 6 bulan terakhir serta membeli
karena kemauan sendiri. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa (1) Promosi,
E-service Quality, dan Brand Image secara simultan berpengaruh signifikan
terhadap Keputusan Pembelian pada platform Shopee Food. (2) Promosi
berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada platform Shopee Food.
(3) E-service Quality berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Keputusan
Pembelian pada platform Shopee Food (4) Brand Image berpengaruh tidak
signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada platform Shopee Food.
Kata Kunci : Keputusan Pembelian, Promosi, E-service quality, Brand Image
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keputusan Pembelian, Promosi, E-service quality, Brand Image |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | A.Md Sepfriend Ayu Kelana Giri |
Date Deposited: | 23 Jun 2023 08:47 |
Last Modified: | 23 Jun 2023 08:47 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/36163 |
Actions (login required)
View Item |