ANALISA PENGARUH SISTEM KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN DENGAN PENDEKATAN MACROERGONOMIC ORGANIZATIONAL QUESTIONNAIRE SURVEY (MOQS) (Studi Kasus: PT Yogya Presisi Tehnikatama Industri, Sleman)

KUSUMANINGTRIAS, UNTARI WIDYA (2018) ANALISA PENGARUH SISTEM KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN DENGAN PENDEKATAN MACROERGONOMIC ORGANIZATIONAL QUESTIONNAIRE SURVEY (MOQS) (Studi Kasus: PT Yogya Presisi Tehnikatama Industri, Sleman). Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
4. TA_UNTARIWIDYA_COVER.pdf

Download (214kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. TA_UNTARIWIDYA_LEMBAR PENGESAHAN (scan).pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. TA_UNTARIWIDYA_ABSTRAK.pdf

Download (249kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. TA_UNTARIWIDYA_ABSTRAK.pdf

Download (249kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. TA_UNTARIWIDYA_DAFTAR ISI.pdf

Download (16kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK PT Yogya Presisi Tehnikatama Industri (YPTI) merupakan perusahaan yang bergerak di industri manufaktur. Perusahaan masih mengalami masalah yaitu masih belum bisa memenuhi ketepatan waktu penyelesaian, hal ini diakibatkan karena masih terdapat karyawan yang belum disiplin dalam bekerja dan masih ada produk cacat yang dihasilkan. Pada penelitian ini dilakukan analisa pengaruh komponen sistem kerja yang paling signifikan terhadap produktivitas karyawan dengan pendekatan Macroergonomic Organizational Questionnaire Survey (MOQS), kemudian akan dilakukan usulan tindakan perbaikan komponen sistem kerja yang memiliki pengaruh paling signifikan terhadap produktivitas karyawan. Hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah komponen sistem kerja yang memiliki pengaruh paling signifikan terhadap produktivitas karyawan adalah lingkungan fisik kerja dan peralatan serta mesin. Usulan perbaikan sistem kerja pada lingkungan fisik kerja adalah berupa memberikan karyawan ear plug dan dapat memberikan pembatas untuk mengurangi kebisingan, sedangkan untuk suhu ruangan dapat ditambahkan kipas angin, dan pada pencahayaan dapat diberikan penambahan lampu. Untuk peralatan serta mesin dapat dilakukan perbaikan mesin secara bertahap. Kata kunci: Sistem kerja, MOQS, dan produktivitas.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 04 Sep 2018 02:30
Last Modified: 04 Sep 2018 02:30
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/16279

Actions (login required)

View Item View Item