Reidiyudha, Roris (2017) “PENGARUH DISIPLIN , KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI BANK MANDIRI (UNIT MIKRO) CLUSTER SELATAN YOGYAKARTA”. Masters thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.
Preview |
Text
I. COVER.pdf Download (52kB) | Preview |
Preview |
Text
II. PERNYATAAN PENGESAHAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
V. DAFTAR ISI fix.pdf Download (216kB) | Preview |
Preview |
Text
X. ABSTRACT ok.pdf Download (84kB) | Preview |
Text
daftar pustaka.pdf Download (60kB) |
Abstract
SDM (Sumber daya manusia) merupakan salah satu elemen khusus dalam perkembangan
suatu organisasi. SDM yang akan menentukan baik atau buruknya kinerja suatu organisasi.
Disiplin, Kepuasan Kerja dan Motivasi adalah variabel yang harus ditingkatkan untuk
meningkatkan kinerja pegawai.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh langsung dan tidak langsung
variabel Disiplin, Kepuasan Kerja dan Motivasi terhadap Kinerja Pegawaai. Penelitian ini
menggunakan sampel sebanyak 95 pegawai Bank Mandiri (Unit Mikro Cluster Selatan) dan
pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa ada pengaruh secara bersama-sama positif
signifikan dari variabel disiplin , kepuasan kerja dan motivasi terhadap kinerja pegawai dan ada
pengaruh secara sendiri-sendiri positif signifikan dari variabel disiplin , kepuasan kerja dan
motivasi terhadap kinerja pegawai
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 03 Jan 2018 02:57 |
Last Modified: | 07 Jun 2024 03:00 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/14013 |
Actions (login required)
View Item |