PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA LARISSA AESTHETIC CENTER YOGYAKARTA (Survei Pada Larissa Aesthetic Center Cabang C. Simanjuntak Yogyakarta)

LESTARI, ENGGAR WAHYU (2018) PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA LARISSA AESTHETIC CENTER YOGYAKARTA (Survei Pada Larissa Aesthetic Center Cabang C. Simanjuntak Yogyakarta). Other thesis, Univesitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1cover.pdf

Download (81kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2DAFTAR ISI-1.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PENGESAHAN.pdf

Download (424kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Larissa Aesthetic Center Cabang C. Simanjuntak Yogyakarta. Pengambilan data dilakukan mulai bulan April sampai Juli 2018. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Metode pengolahan dan analisis data menggunakan analisis deskriptif dan kuantitatif. Hasil analisis regresi linier berganda menunjukkan bahwa: 1) Kualitas produk, harga dan promosi secara bersama-sama berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada klinik Larissa Aestethic Center Cabang C. Simanjuntak Yogyakarta. 2) Kualitas produk secara parsial berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian. 3) Harga secara parsial berpengaruh negatif terhadap keputusan pembelian. 4) Promosi secara parsial berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 11 Jan 2019 03:15
Last Modified: 11 Jan 2019 03:15
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/17813

Actions (login required)

View Item View Item