PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, KOMITMEN ORGANISASI, SELF ESTEEM, DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN (Studi Pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang)

ZAHRA, SANIA (2023) PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, KOMITMEN ORGANISASI, SELF ESTEEM, DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN (Studi Pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_142190067_Sania Zahra.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_142190067_Sania Zahra.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of 2. Cover_142190067_Sania Zahra.pdf] Text
2. Cover_142190067_Sania Zahra.pdf

Download (153kB)
[thumbnail of 3. Abstrak_142190067_Sania Zahra.pdf] Text
3. Abstrak_142190067_Sania Zahra.pdf

Download (59kB)
[thumbnail of 4. Lembar Pengesahan_142190067_Sania Zahra.pdf] Text
4. Lembar Pengesahan_142190067_Sania Zahra.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 5. Daftar Isi_142190067_Sania Zahra.pdf] Text
5. Daftar Isi_142190067_Sania Zahra.pdf

Download (66kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka_142190067_Sania Zahra.pdf] Text
6. Daftar Pustaka_142190067_Sania Zahra.pdf

Download (141kB)

Abstract

Senjangan anggaran pada pemerintahan terjadi karena adanya perbedaan potensi
dengan target anggaran pendapatan dan pengeluaran atau belanja. Perbedaan potensi
pendapatan dengan target anggaran pendapatan mengindikasikan terjadinya perilaku
individu dengan merendahkan target pendapatan untuk memudahkan dalam
pencapaian anggaran pemerintah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan
bukti dari pengaruh partisipasi anggaran, komitmen organisasi, self esteem, dan
penekanan anggaran pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang.
Penelitian ini dilakukan di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang dan
dipilih masing-masing divisi yang berpartisipasi dalam penganggaran sehingga
diperoleh 35 responden. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam
penelitian ini adalah purposive sampling dan teknik analisis yang digunakan adalah
analisis regresi linear berganda.
Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, terdapat pengaruh positif pada
partisipasi anggaran terhadap senjangan anggaran dan pengaruh negatif pada
komitmen organisasi terhadap senjangan anggaran. Pada variabel self esteem dan
penekanan anggaran tidak terdapat pengaruh terhadap senjangan anggaran.
Kata kunci: partisipasi anggaran, komitmen organisasi, self esteem, penekanan anggaran, senjangan anggaran

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: partisipasi anggaran, komitmen organisasi, self esteem, penekanan anggaran, senjangan anggaran
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md Apriliani Kusuma Wardhani
Date Deposited: 20 Jun 2023 04:13
Last Modified: 20 Jun 2023 04:13
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/36043

Actions (login required)

View Item View Item