AYUNINGTYAS, PARAMITA (2011) STRATEGI IMAGE BUILDING HUMAS POLDA DIY DALAM MENINGKATKAN CITRA KEPOLISIAN. Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.
|
Text
Abstrak.pdf Download (20kB) | Preview |
Abstract
viii ABSTRAK Image building pada sebuah lembaga atau intitusi merupakan hal mu tlak yang harus selalu dilakukan. Pembentukan citra posi tif dibutuhkan kejelian strategi dari Public Relations yang handal. Citra adalah bagaimana pihak lain memandang sebuah lembaga atau intitusi, seseorang, suatu komite atau suatu aktivitas. Setiap lembaga atau intitusi mempunyai c itra sejumlah banyak orang yang memandangnya. Pada konteks ini peran Public Relations menjadi penting. Jika Humas mampu melaksanakan tugas dan fungsinya s ecara baik, maka lembaga atau intitusi menjadi positif citranya di m ata masyarakat. Keberadaan Public Relations menjadi titik sentral bagi terbangunnya citra lemb aga atau intitusi. Banyak cara yang dilakukan agar sebuah le mbaga atau intitusi mendapatkan citra positif. Polda DIY saat ini genca r melakukan berbagai kegiatan dalam rangka membangun citra positif agar semakin d ikenal dengan baik oleh masyarakat. Berdasarkan permasalahan-permasalahan y ang telah diuraikan di atas, maka penyusun tertarik melakukan penelitian d engan judul strategi image building humas POLDA DIY dalam meningkatkan citra kepolisia n Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif k ualitatif, penelitian deskriptif bertujuan menggambarkan situasi atau kej adian. Teknik pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini adala h melalui wawancara atau interview. Teknik keabsahan data yang digunakan dalam peneliti an ini adalah triangulasi sumber data. Hasil penelitian ini adalah ada beberapa Strategi y ang dilakukan oleh Humas POLDA DIY dalam membangun image building . Pertama, dengan cara terjun lansung dilingkungan masyarakat. Beberapa pr ogram yang telah dilaksanakan oleh Humas POLDA DIY dalam kegiatan te rjun langsung kepada masyarakat diantaranya, Police Goes to Kindergarten , Perpolisian masyarakat (Polmas) dan Police goes to campus. Kedua memembangun kemitraan humas- humas pemerintah, sehingga diharapkan penetrasi pel ancaran arus informasi dari pemerintah kepada masyarakat atau sebaliknya dapat berjalan dengan baik dan mampu meningkatkan citra positif pemerintah. Untuk itu Humas POLDA DIY perlu membangun sinergi dengan humas instansi pemer intah lainnya saling menyampaikan pesan maupun informasi dan yang ketiga strategi yang dilakukan oleh Humas POLDA DIY dalam membangun image building yaitu melakukan dialog interaktif hal ini dilakukan oleh Humas POLD A DIY adalah untuk mensosialisasikan beberapa program baru. Selain unt uk memberi pengetahuan kepada masyarakat tentang program baru yang direnca nakan oleh POLDA DIY, dialog interaktif ini juga bisa dijadikan sarana un tuk melakukan pendekatan dengan masyarakat ix ABSTRACT Image building on an agency or institution is an ab solute thing that should always be done. Forming a positive image is require d foresight strategy of Public Relations reliable. The image is how others view an agency or institution, a person, a committee or an activity. Each agency or institution has the image of a lot of people have viewed it. In this context the r ole of Public Relations to be important. If the PR is able carry out its duties a nd functions properly, agency or institution will automatically come up positive ima ge in the eyes of society. Therefore, the existence of the Public Relations be comes a central point for the establishment image of the institution or instituti ons. Many ways in which an agency or institution to obtain a positive image. S imilarly, Yogyakarta police are now aggressively doing various activities in order to build a positive image to the more well known not only by the people of Yogyakart a alone but to the people of Indonesia. Based on the issues outlined above, the authors are interested in doing research with image building strategy title POLDA D IY public relations in enhancing the image of police. This type of research is a qualitative descriptive research, descriptive research aims to describe a situation or event. Dat a collection techniques to be used in this study is through an interview or inter views. Validity of the technique used in this study is the triangulation of data sou rces. The results of this study is that there are some st rategies undertaken by the Public Relations DIY POLDA in building image buildi ng. First, by directly plunging the community environment. Several program s have been implemented by the Public Relations DIY POLDA in activities suc h as going directly to the public, Police Goes to Kindergarten, community poli cing (community policing) and the Police goes to campus. Both partnerships me membangun-government public relations public relations, so the expected penetration pelancaran flow of information from government to the community or vic e versa can be run well and be able to enhance the positive image of government . For this DIY PR POLDA need to build synergies with other government agenc ies public relations to each other and convey information and the third strategy undertaken by the Public Relations DIY POLDA in building image building of t his interactive dialogue performed by POLDA DIY Public Relations is to promo te some new programs. In addition to giving knowledge to the public about ne w programs planned by POLDA DIY, interactive dialogue can also be used as a means to engage with the community.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Depositing User: | Muji Isambina |
Date Deposited: | 03 Jun 2016 07:18 |
Last Modified: | 03 Jun 2016 07:18 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/2980 |
Actions (login required)
View Item |