Studi Jarak Kekar Berdasarkan Pengukuran Singkapan Massa Batuan Sedimen di Lokasi Tambang Batubara

SAPTONO, Singgih and KRAMADIBRATA, Suseno and SULISTIANTO, Budi and Irsyam, B (2012) Studi Jarak Kekar Berdasarkan Pengukuran Singkapan Massa Batuan Sedimen di Lokasi Tambang Batubara. PROSIDING SIMPOSIUM DAN SEMINAR GEOMEKANIKA KE-1 TAHUN 2012.

[img]
Preview
Text
S Saptono_Studi Jarak Kekar Berdasarkan Pengukuran Singkapan Massa Batuan Sedimen di Lokasi Tambang Batubara.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

rdasarkan hasil penelitian bahwa pengaruh skala sangat berperan dalam menentukan kekuatan batuan salah satu penyebabnya adalah pengaruh dari jarak bidang kekar. Pada sistem klasifikasi massa batuan jarak bidang kekar merupakan salah satu parameter untuk menentukan kualitas P batuan dan kekuatan massa batuan. Hasil penelitian berdasarkan pengukuran singkapan di massa batuan sedimen di tambang batubara menunjukkan bahwa distribusi jarak bidang kekar terhadap frekuensi mengukuti model fungsi distribusi eksopensial negatif. Fungsi distribusi frekunesi ini menyerupai model distribusi frekuensi pada jenis massa batuan yang lain yang telah diteliti sebelumnya. Pengukuran dilakukan dengan metode scanline sepanjang 473 m dengan jumlah bidang kekar sebanyak 2547 bidang kekar. Pengukuran bidang kekar dilakukan pada singkapan massa batuan batupasir dan batulumpur di daerah lowwall tambang batubara. Dengan demikian untuk menentukan kualitas dan kekuatan batuan massa batuan sedimen berdasarkan pengukuran singkapan dapat dilakukan dengan menerapkan persamaan Priest & Hudson.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Nurul Alifah Rahmawati
Date Deposited: 10 Nov 2021 05:58
Last Modified: 10 Nov 2021 05:58
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/27035

Actions (login required)

View Item View Item