PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, KUALITAS AUDIT DAN LAVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Pada Perushaaan Manufaktur Industri Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014 -2017)

SINURAT, LAURA KRISANTI (2018) PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, KUALITAS AUDIT DAN LAVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Pada Perushaaan Manufaktur Industri Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014 -2017). Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (56kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (63kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar isi.pdf

Download (95kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran good corporate governance, kualitas audit dan leverage terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur industri makanan dan minuman sebanyak 17 perusahaan, yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia selama tahun 2014 – 2017. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif dan analisis deskriptif kuantitatif. Pengumpulan data digunakan metode dokumentasi. Tehnik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji F, uji t dan R2. Faktor-faktor yang diuji dalam penelitian ini adalah kepemilikan institusional, komite audit, proporsi dewan komisaris independen, kualitas audit dan leverage sebagai variabel independen sedangkan manajemen laba sebagai variabel dependen. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dengan metode pengambilan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda pada tingkat signifikansi 5%. Hasil pengujian menunjukkan bahwa proporsi dewan komisaris independen dan leverage berpengaruh terhadap opini manajemen laba sedangkan kepemilikan institusional, komite audit dan kualitas audit tidak berpengaruh terhadap manajemen laba. Kata kunci: Good Corporate Governance, manajemen laba, kualitas audit, leverage.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 16 Aug 2018 03:45
Last Modified: 16 Aug 2018 03:45
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/16183

Actions (login required)

View Item View Item