STRATEGI PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN REPURCHASE INTENTION DI KEDAI SUSU MOO

ZANGIM, AHMAD (2016) STRATEGI PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN REPURCHASE INTENTION DI KEDAI SUSU MOO. Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
pngesahan.pdf

Download (777kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (94kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Repurchase intention konsumen yang rendah disebabkan kurang efektifnya strategi promosi yang digunakan untuk menarik masyarakat menjadi pelanggannya. Beberapa usaha kuliner yang mengalami kerugian dan akhirnya tutup dapat terjadi karena strategi promosi yang kurang efektif. Oleh karena itu, strategi promosi menjadi penting untuk diperhatikan agar tingkat repurchase intention konsumen dapat meningkat. Strategi promosi yang digunakan terdiri atas iklan, penjualan langsung, promosi penjualan dan publisitas. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi promosi yang terdiri dari iklan, penjualan langsung, promosi penjualan, dan publisitas dalam meningkatkan repurchase intention konsumen di Kedai Susu Moo. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang mendeskripsikan tentang strategi promosi yang digunakan Kedai Susu Moo dan repurchase intention. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dengan empat orang informan yang terdiri atas pemilik kedai dan tiga orang konsumen. Keabsahan data dianalsis dengan menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari keempat strategi promosi yang diterapkan, strategi yang paling berperan dalam meningkatkan repurchase intention yaitu promosi penjualan yang dilakukan dengan dengan menggunakan kupon dan voucher. Kata Kunci : Strategi Promosi, Repurchase Intention.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 05 Oct 2016 08:19
Last Modified: 05 Oct 2016 08:19
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/7342

Actions (login required)

View Item View Item