PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP ORGANIZATIONAL PERFORMANCE DENGAN ORGANIZATIONAL CULTURE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Survey pada UMKM Coffee Shop di Kota Bekasi)

NISA, FADHILAH (2024) PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP ORGANIZATIONAL PERFORMANCE DENGAN ORGANIZATIONAL CULTURE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Survey pada UMKM Coffee Shop di Kota Bekasi). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of 2. Cover (Halaman Judul) Fadhilah Nisa_141170084.pdf] Text
2. Cover (Halaman Judul) Fadhilah Nisa_141170084.pdf

Download (84kB)
[thumbnail of 3. Abstrak Fadhilah Nisa_141170084.pdf] Text
3. Abstrak Fadhilah Nisa_141170084.pdf

Download (86kB)
[thumbnail of 4. Lembar Pengesahan Fadhilah Nisa_141170084.pdf] Text
4. Lembar Pengesahan Fadhilah Nisa_141170084.pdf

Download (85kB)
[thumbnail of 5. Daftar Isi Fadhilah Nisa_141170084.pdf] Text
5. Daftar Isi Fadhilah Nisa_141170084.pdf

Download (60kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka Fadhilah Nisa_141170084.pdf] Text
6. Daftar Pustaka Fadhilah Nisa_141170084.pdf

Download (185kB)
[thumbnail of 1. Skripsi Full Text_Fadhilah Nisa_141170084.pdf] Text
1. Skripsi Full Text_Fadhilah Nisa_141170084.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (817kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh Total Quality Management terhadap Organizational Culture pada Coffee Shop di Kota Bekasi. (2) pengaruh Organizational Culture terhadap Organizational Performance pada Coffee Shop di Kota Bekasi. (3) pengaruh Total Quality Management terhadap Organizational Performance pada Coffee Shop di Kota Bekasi. (4) pengaruh Total Quality Management terhadap Organizational Performance dengan Organizational Culture sebagai variabel intervening pada Coffee Shop di Kota Bekasi. Metode sampling pada penelitian ini menggunakan metode convenience sampling. Dimana peneliti menggunakan objek Coffee Shop yang secara memiliki kedekatan secara geografis dengan peneliti yang berjumlah 84 responden. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan penyebaran kuisioner yang disusun menggunakan skala likert dan kemudian diolah menggunakan alat analisis berupa SmartPLS 4. Hasil dari penelitian ini adalah: (1) secara langsung Total Quality Management berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Culture pada Coffee Shop di Kota Bekasi. (2) secara langsung Organizational Culture berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Performance pada Coffee Shop di Kota Bekasi. (3) secara langsung Total Quality Management berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Performance pada Coffee Shop di Kota Bekasi. (4) secara tidak langsung Total Quality Management berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Performance dengan Organizational Culture sebagai variabel intervening pada Coffee Shop di Kota Bekasi.

Kata kunci: Total Quality Management, Organizational Performance, Organizational Culture, UMKM, Coffee Shop

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Total Quality Management, Organizational Performance, Organizational Culture, UMKM, Coffee Shop
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Bayu Setya Pambudi
Date Deposited: 15 Nov 2024 02:01
Last Modified: 15 Nov 2024 02:01
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/41651

Actions (login required)

View Item View Item