PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING, ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN ONLINE CUSTOMER RATING TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA MAHASISWA CALON KONSUMEN TIKTOK SHOP DI YOGYAKARTA

LUTHFIA, JESSICA (2023) PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING, ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN ONLINE CUSTOMER RATING TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA MAHASISWA CALON KONSUMEN TIKTOK SHOP DI YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_141190266_Jessica Luthfia.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_141190266_Jessica Luthfia.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 2. Cover_141190266_Jessica Luthfia.pdf] Text
2. Cover_141190266_Jessica Luthfia.pdf

Download (130kB)
[thumbnail of 3. Abstrak_141190266_Jessica Luthfia.pdf] Text
3. Abstrak_141190266_Jessica Luthfia.pdf

Download (93kB)
[thumbnail of 4. Halaman Pengesahan_141190266_Jessica Luthfia.pdf] Text
4. Halaman Pengesahan_141190266_Jessica Luthfia.pdf

Download (107kB)
[thumbnail of 5. Daftar Isi_141190266_Jessica Luthfia.pdf] Text
5. Daftar Isi_141190266_Jessica Luthfia.pdf

Download (40kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka_141190266_Jessica Luthfia.pdf] Text
6. Daftar Pustaka_141190266_Jessica Luthfia.pdf

Download (104kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh social media marketing,
electronic word of mouth dan online customer rating terhadap purchase intention pada
mahasiswa calon konsumen TikTok Shop di Yogyakarta. Teknik sampling dalam
penelitian ini adalah nonprobability sampling dengan jenis penentuan sampel
purposive sampling. Pengambilan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner
yang diberikan kepada 100 responden. Teknik analisis data dalam penelitian ini
menggunakan analisis deskriptif, analisis regresi linear berganda, uji F, uji t dan uji
determinasi dengan program IBM SPSS Statistic 26. Hasil penelitian ini menunjukkan
bahwa secara bersama-sama variabel social media marketing, electronic word of
mouth dan online customer rating berpengaruh terhadap variabel purchase intention
pada mahasiswa calon konsumen TikTok Shop di Yogyakarta. Hasil penelitian
selanjutnya menunjukkan bahwa secara individual variabel social media marketing,
electronic word of mouth dan online customer rating berpengaruh positif dan
signifikan terhadap variabel purchase intention pada mahasiswa calon konsumen
TikTok Shop di Yogyakarta.
Kata kunci: Social media marketing, electronic word of mouth, online customer rating, purchase intention

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Social media marketing, electronic word of mouth, online customer rating, purchase intention
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md Apriliani Kusuma Wardhani
Date Deposited: 07 Sep 2023 07:08
Last Modified: 07 Sep 2023 07:08
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/37411

Actions (login required)

View Item View Item