PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN WORK LIFE BALANCE TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL (Studi Pada Karyawan PT. Bangunbina Primasarana, Bekasi, Jawa Barat)

Irawan, Raihan Putra (2022) PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN WORK LIFE BALANCE TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL (Studi Pada Karyawan PT. Bangunbina Primasarana, Bekasi, Jawa Barat). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (252kB)
[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (297kB)
[thumbnail of Daftar isi SKRIPSI RAIHAN PUTRA IRAWAN.pdf] Text
Daftar isi SKRIPSI RAIHAN PUTRA IRAWAN.pdf

Download (363kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (277kB)
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN.pdf] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (284kB)
[thumbnail of SKRIPSI RAIHAN PUTRA IRAWAN (2).pdf] Text
SKRIPSI RAIHAN PUTRA IRAWAN (2).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Raihan Putra Irawan, Nomor Induk Mahasiswa 152180055, Jurusan Ilmu
Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta. Judul Penelitian “Pengaruh
Pengembangan Karir Dan Worklife Balance Terhadap Kepuasan Kerja Serta
Dampaknya Terhadap Komitmen Organisaional (Studi Pada Karyawan PT. Bangun
Bina Prima Sarana, Bekasi), 2022. Dosen Pembimbing I Dr. Hastho Joko Nur
Utomo, S.Sos., MSi. dan Dosen Pembimbing II Dr. Ida Susi Dewanti, S.Sos., M.Si
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh
Pengembangan Karir Dan Worklife Balance Terhadap Kepuasan Kerja Serta
Dampaknya Terhadap Komitmen Organisaional. Penelitian ini menggunakan tipe
explanatory research. Populasi dalam penelitian ini adalah 51 karyawan PT.
Bangun Bina Prima Sarana, Bekasi. Teknik sampling yang digunakan adalah non
probability sampling dengan sampling jenuh. Teknik analisis data dalam penelitian
ini menggunakan analisis statistik deskriptif dan analisis inferensial. Analisis
statistik inferensial yang menggunakan metode statistik partial least square dengan
bantuan aplikasi SEM-PLS.
Hasil penelitian bahwa pengembangan karir berpengaruh signifikan terhadap
kepuasan kerja, pengembangan karir berpengaruh signifikan terhadap komitmen
organisaional, worklife balance berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja,
worklife balance berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisaional,
kepuasan kerja berpengaruh signfikan terhadap komitmen organisaional,
pengembangan karir berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisaional
melalui kepuasan kerja, dan worklife balance berpengaruh signifikan terhadap
komitmen orgnisasional melalui kepuasan kerja.
Berdasarkan hasil penelitian, PT. Bangun Bina Prima Sarana, Bekasi harus
pengembangan karir serta worklife balance yang baik, sehingga karyawan akan
kepuasan kerja yang tinggi dan dapat memberikan dampak yang signifikan pada
komitmen organisaional di perusahaan tersebut.
Kata kunci: pengembangan karir, worklife balance, kepuasan kerja,
komitmen organisaional.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: pengembangan karir, worklife balance, kepuasan kerja, komitmen organisaional.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: A.Md Sepfriend Ayu Kelana Giri
Date Deposited: 29 Sep 2022 08:29
Last Modified: 29 Sep 2022 08:29
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/31167

Actions (login required)

View Item View Item