PENGARUH PENGALAMAN DAN CITRA DESTINASI TERHADAP LOYALITAS MELALUI KEPUASAN WISATAWAN PADA OBYEK WISATA LEDOK SAMBI SLEMAN

NURAENI, INTAN (2022) PENGARUH PENGALAMAN DAN CITRA DESTINASI TERHADAP LOYALITAS MELALUI KEPUASAN WISATAWAN PADA OBYEK WISATA LEDOK SAMBI SLEMAN. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_141180032_Intan Nuraeni.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_141180032_Intan Nuraeni.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of 2.Cover_141180032_Intan Nuraeni.pdf] Text
2.Cover_141180032_Intan Nuraeni.pdf

Download (337kB)
[thumbnail of 3.Abstrak_141180032_Intan Nuraeni.pdf] Text
3.Abstrak_141180032_Intan Nuraeni.pdf

Download (286kB)
[thumbnail of 4. Halaman Pengesahan_141180032_Intan Nuraeni.pdf] Text
4. Halaman Pengesahan_141180032_Intan Nuraeni.pdf

Download (370kB)
[thumbnail of 5.Daftar Isi_141180032_Intan Nuraeni.pdf] Text
5.Daftar Isi_141180032_Intan Nuraeni.pdf

Download (684kB)
[thumbnail of 6.Daftar Pustaka_141180032_Intan Nuraeni.pdf] Text
6.Daftar Pustaka_141180032_Intan Nuraeni.pdf

Download (434kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada wisatawan wisata Ledok Sambi Sleman, data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah data primer. Data yang dikumpulkan menggunakan kuisioner melalui google
form. Sampel yang digunakan berjumlah 80 responden. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisis pengaruh pengalaman dan citra destinasi terhadap loyalitas wisatawan melalui
kepuasan wisatawan pada obyek wisata Ledok Sambi Sleman. Metode pengambilan data
menggunakan purposive sampling, dimana pengambilan sampel dari populasi berdasarkan kriteria
tertentu yaitu wisatawan minimal berusia 13 tahun dan pernah berkunjung ke wisata Ledok Sambi
Sleman. Metode analisi data meliputi analisis deskriptif dan analisis kuantitatif dengan
menggunakan metode PLM SEM. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa pengalaman
berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan wisatawan, citra destinasi berpengaruh
positif dan signifikan terhadap kepuasan wisatawan, kepuasan wisatawan berpengaruh positif dan
signifikan terhadap loyalitas wisatawan, pengalaman berpengaruh posotif dan signifikan terhadap
loyalitas wisatawan, citra destinasi tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap loyalitas
wisatawan, pengalaman tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap loyalitas wisatawan
memlalui kepuasan wisatawan, dan citra destinasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap
loyalitas wisatawan melalui kepuasan wisatawan.
Kata kunci: pengalaman, citra destinasi, kepuasan wisatawan, dan loyalitas wisatawan

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: pengalaman, citra destinasi, kepuasan wisatawan, dan loyalitas wisatawan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md Apriliani Kusuma Wardhani
Date Deposited: 08 Aug 2022 03:24
Last Modified: 08 Aug 2022 03:28
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/30558

Actions (login required)

View Item View Item