Damanik, Dwiky Ronius (2018) ANALISIS PENGARUH MANAJEMEN PROSES TERHADAP KINERJA EFISIENSI DAN KINERJA INOVASI YANG DIMODERASI OLEH INTENSITAS KOMPETITIF ( Studi pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten). Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.
|
Text
1. Cover.pdf Download (181kB) | Preview |
|
|
Text
2. HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (302kB) | Preview |
|
|
Text
3 ABSTRAKSI.pdf Download (147kB) | Preview |
|
|
Text
4. DAFTAR ISI.pdf Download (97kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAKSI Penelitian ini dilakukan pada KUB Mustika rasa di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Metode pengolahan dan analisis data yang digunakan dalam penlitian ini menggunakan analisis deskriptif dan kuantitatif. Hasil analisis Moderated Regresion Analysis (MRA) menunjukkan hasil yaitu:1) Pengendalian proses, perbaikan proses, desain proses berpengaruh terhadap kinerja efisiensi KUB pengelohan makanan pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten. 2) Pengendalian proses, perbaikan proses, desain proses berpengaruh terhadap kinerja inovasi KUB pengelohan makanan pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten. 3) Intensitas kompetitif mampu memoderasi pengaruh pengendalian proses terhadap kinerja efisiensi KUB pengelohan makanan pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten. Intensitas kompetitif tidak mampu memoderasi pengaruh perbaikan proses dan desain proses terhadap kinerja efisiensi KUB pengelohan makanan pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten. 4) Intensitas kompetitif mampu memoderasi pengaruh pengendalian proses terhadap kinerja inovasi KUB pengelohan makanan pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten. Intensitas kompetitif tidak mampu memoderasi pengaruh perbaikan proses dan desain proses terhadap kinerja inovasi KUB pengelohan makanan pada KUB Mustika Rasa di Kabupaten Klaten. Kata Kunci: Pengaruh Manajemen Proses, Kinerja Efisiensi, Kinerja Inovasi, dan Intensitas Kompetitif.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Basir Umaryadi |
Date Deposited: | 21 Aug 2018 02:49 |
Last Modified: | 21 Aug 2018 02:49 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/16198 |
Actions (login required)
View Item |