Tari Ayu, Adila (2013) HUBUNGAN TINGKAT KEPUAAN KOMUNIKASI ORGANISASI DENGAN TINGKAT KINERJA KARYAWAN DI UNIVERSITY CLUB HOTEL YOGYAKARTA. Other thesis, UPN ''VETERAN'' YOGYAKARTA.
Text
ABSTRACT_Komunikasi Perusahaan-Dila.docx Download (16kB) |
|
Text
ABSTRAK dila.docx Download (17kB) |
Abstract
Komunikasi merupakan suatu hal yang tidak dapat dilepaskan dalam sebuah perusahaan untuk menjalankan aktivitas kerja dan sebagai pengendali perilaku anggota organisasi. Bagi perusahaan profit, kepuasan komunikasi organisasi dapat mempengaruhi kinerja karyawan dalam usaha memecahkan persoalan yang berkaitan dengan lingkungan kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan positif antara tingkat kepuasan komunikasi organisasi dengan tingkat kinerja karyawan. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori hubungan manusia Elton Mayo.Penelitian ini dilakukan pada karyawan di University Club Hotel Yogyakarta.Jenis dari penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode penelitian survei.Teknik pengambilan sampel dengan simple cluster sampling. Berdasarkan hasil perhitungan didapatkan jumlah sampel sebanyak 50 orang.Berdasarkan perhitungan korelasi product moment, koefisien korelasi antara hubungan tingkat kepuasan komunikasi organisasi dengan variabel tingkat kinerja karyawan sebesar0,333, signifikansi 0,018, mempunyai hubungan positif yang sedang. Kata Kunci: Kepuasan komunikasi, Kinerja
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Erny Azyanti |
Date Deposited: | 23 Nov 2016 08:06 |
Last Modified: | 23 Nov 2016 08:06 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/9279 |
Actions (login required)
View Item |