KEBIJAKAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA DALAM MENGELOLA PERBATASAN INDONESIA-PAPUA NEW GUINEA KHUSUSNYA MENGATASI PELINTAS BATAS DI PERBATASAN SKOW-WUTUNG

DARIUS NENEPAT, LOUIS (2013) KEBIJAKAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA DALAM MENGELOLA PERBATASAN INDONESIA-PAPUA NEW GUINEA KHUSUSNYA MENGATASI PELINTAS BATAS DI PERBATASAN SKOW-WUTUNG. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
Abstark.pdf

Download (26kB) | Preview

Abstract

Perbatasan Indonesia dan Papua New Guinea yang terletak di Provinsi Papua sepanjang 780km, dengan masyarakat yang memiliki persamaan secara Sosiokultural dan memiliki potensi konflik karena di sepanjang garis perbatasan ini sering terjadi kegiatan perlintasan batas yang dilakukan baik secara illegal maupun tradisional. Untuk melihat sejauh mana pengaturan di dalam pengelolaan perbatasan ini maka penulis melakukan penelitian yang berjudul “Kebijakan Pemerintah Republik Indonesia Dalam Mengelola Perbatasan Indonesia-Papua New Guinea Khususnya mengatasi Pelintas Batas di SkouwWutung. Dalam penelitian ini terdapat di dalamnya Gambaran Umum Wilayah Perbatasan Indonesia-Papua New Guinea, Kebijakan Internal, dan Kebijakan Eksternal yang merupakan solusi yang telah dilaksanakan oleh Pemerintah kedua Negara guna menjaga ketertibaab dan keamanan serta meningkatkan Kesejahteraan di Wilayah Perbatasan Indonesia-Papua New Guine dengan menitikberatkan pada Kampung Skouw (Indonesia) dan Kampung Wutung (Papua New Guinea). Kata Kunci:Kebijakan, Pelintas Batas,dan Kesejahteraan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 04 Nov 2016 02:05
Last Modified: 04 Nov 2016 02:05
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/8367

Actions (login required)

View Item View Item