LUPITA, YUDHA (2015) UPAYA PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA UNTUK MEMPERDAYAKAN UMKM INDUSTRI KERAJINAN KULIT DI DESA MANDING DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN 2015. Other thesis, UPN "Veteran" yogyakarta.
|
Text
yudha abstrak.pdf Download (22kB) | Preview |
Abstract
Masyarakat Ekonomi ASEAN 2015 merupakan sebuah tantangan dan merupakan sebuah peluang yang mampu menjadikan UMKM kerajinan kulit di Yogyakarta dalam mengembangkan dan menjadikan sentra Kerajinan kulit di Desa Manding kabupaten Bantul Yogyakarta untuk bersaing dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN 2015 .Peran pemerintah kabupaten bantul Yogyakarta dalam mengembangkan UMKM industri kulitnya dengan berbagai kebijakan politik dan kebijakan ekonomi ,kebijakan politik dengan memberikan berbagai pelatihan dan pemberian permodalan dan permudahan dalam mengembangkan kemampuan UMKM di Desa Manding agar bisa bersaing dengan UMKM kulit di kawasan Asia Tenggara . Peluang UMKM industry kerajinan Kulit di kabupaten bantul khususnya di desa Manding dalam menghadapi MEA 2015 sangat terbuka luas karena dalam membangun perekonomian daerah khususnya dalam mengenalkan produk unggulan Daerah kabupaten bantul yaitu berupa kerajinan kulit di desa Manding .Dalam hal ini UMKM harus memiliki berbagai kemudahan dalam memasarkan produk UMKM tersebut dengan kata lain UMKM kerajinan kulit di Desa manding harus di perkuat dan di berikan berbagai fasilitas untuk membuat UMKM kerajinan kulit dio desa Manding menjadi sentra kerajinan yng memiliki mutu dan kualitas produk unggulan yang bisa menjadi penggerak UMKM kerajinan kulit untuk menembus pasar ASEAN dalam era Masyarkat Ekonomi ASEAN 2015.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | J Political Science > JA Political science (General) T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Mr Suninto Prabowo |
Date Deposited: | 21 Sep 2016 08:15 |
Last Modified: | 21 Sep 2016 08:33 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/6592 |
Actions (login required)
View Item |