APLIKASI OLAH DOKUMEN DAN FITUR CHAT DI BUTIK-SALON HOUSE OF DINNA

Anggarda Paramita Syahriani, Rizky (2014) APLIKASI OLAH DOKUMEN DAN FITUR CHAT DI BUTIK-SALON HOUSE OF DINNA. Other thesis, UPN ''VETERAN'' YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (6kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (29kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (961kB) | Preview

Abstract

Pengolahan dokumen dalam sebuah butik-salon masih banyak menggunakan dengan cara yang sederhana dan manual. Seperti misalnya dalam penyusunan dokumen surat keputusan, sertifikat,, dan lain-lain yang merupakan arsip perusahaan. Tujuan utama dari pembangunan aplikasi ini adalah untuk mempermudah karyawan yang berwenang membuat arsip dokumen dan membuka komunikasi antar karyawan untuk urusan pekerjaan melalui fitur chat. Metodologi yang digunakan dalam perancangan aplikasi ini adalah metodologi waterfall. Perangkat lunak yang digunakan dalam perancangan aplikasi ini adalah PHP, Putty, VIM, Apache sebagai server, dan MySQL sebagai database, dan akan ditunjang dengan bahasa pemrograman PHP, ajax, XML, jquery dan JSON. Aplikasi yang akan dikembangkan adalah aplikasi olah dokumen dan fitur chat di butik-salon House of Dinna. Dalam aplikasi ini, user dapat membuat dokumen sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Seperti misalnya membuat surat keputusan, sertifikat, Memorandum of Understanding (MOU), dan dokumen-dokumen lainnya. Dalam aplikasi ini juga terdapat fitur chat untuk mempermudah komunikasi antar karyawan yang sedang online di dalamnya. Aplikasi olah dokumen ini diharapkan dapat membuat sebuah arsip yang dapat dibuat secara online dan dalam bentuk format pdf.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Erny Azyanti
Date Deposited: 26 Aug 2016 03:36
Last Modified: 26 Aug 2016 03:36
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/5784

Actions (login required)

View Item View Item