OKTASARI, RINI (2011) OPTIMASI LAJU INJEKSI GAS PADA SUMUR GAS LIFT KONTINYU UNTUK SUMUR W-11 LAPANGAN M DENGAN MENGGUNAKAN SIMULATOR. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
|
Text
rini_oktasari.pdf Download (7kB) | Preview |
|
|
Text
jdl.pdf Download (98kB) | Preview |
Abstract
Sumur W - 11 merupakan salah satu sumur yang masih berproduksi di lapangan M sampai saat ini. Terhitung sebesar 15 . 702 blpd laju produksi maksimum yang terdapat pada lapisan produktif setebal 36 ft ini. Sumur W - 11 berproduksi secara natural pada tanggal 1 juli 1998 , namun seiring berjalannya waktu , tekanan reservoir tidak mampu mendorong fluida ke permuka an, sehingga pada tanggal 31 mei 1999 mulai dilakukan metode gaslift kontinyu pada sumur W - 11 ini. Kar ena mayoritas sumur yang ada di lapangan M merupakan sumur gas, maka akan sangat ekonomis bila dilakukan metode artificial lift jenis gas lif t . Adapun karena tekanan alir dasar sumur dan produktivitas indeks yan g masih tinggi, maka diterapkan gas lift kont inyu pada sumur W - 11 ini. D engan laju produksi actual sebesar 2982 blpd. Perhitungan produktivitas sumur dilakukan dengan metode pudjo soekarno karena harga water cut yang tinggi yaitu 82%. Produ k tivitas sumur akan terlihat dari kurva IPR ( inflow performan ce relationship ) yang kemudian dipotongkan dengan kurva T I P ( tubing intake performance) hingga diperoleh laju produksi actual sebesar 2982 blpd dengan ID tubing 2,992 in dan GLR injeksi sebesar 709 Mscfpd (Qgi=2 116 Mscfpd) . Perhitungan optimasi pada sumur W - 11 dilakukan dengan menggunakan software Pipesim. Terdapat tiga skenario untuk sumur W - 11 yaitu yang pertama adalah base case dari sumur W - 11 itu sendiri dengan Qo sebesar 533 bopd, kemudian skenario kedua adalah pengubah an terhadap Qgi dengan design existing , yaitu dengan cara mengubah laju injeksi gas menjadi 24 00 Mscfpd sehingga diperoleh peningkatan laju produksi minyak sebesar 7 bo pd, kemudian yang ke tiga adalah pengubahan Qgi dengan pengubahan pada kedalaman letak GL V, dimana cara ini dapat meningkatkan laju produksi minyak sebesar 12 bo pd
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences |
Depositing User: | Eny Suparny |
Date Deposited: | 28 Jun 2016 02:38 |
Last Modified: | 28 Jun 2016 02:38 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/4550 |
Actions (login required)
View Item |