ANALISIS NILAI TAMBAH DAN KELAYAKAN USAHA AGROINDUSTRI TEPUNG UBI JALAR (Studi Kasus pada UKM Kusuka Ubiku di Kapanewon Banguntapan Kabupaten Bantul)

PRATIWI, TANNYA EKA (2024) ANALISIS NILAI TAMBAH DAN KELAYAKAN USAHA AGROINDUSTRI TEPUNG UBI JALAR (Studi Kasus pada UKM Kusuka Ubiku di Kapanewon Banguntapan Kabupaten Bantul). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf] Text
ABSTRAK_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf

Download (378kB)
[thumbnail of COVER_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf] Text
COVER_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf

Download (148kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN_135310117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN_135310117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf

Download (495kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf] Text
DAFTAR ISI_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf

Download (146kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_135210117_TANNYA EKA PRATIWI.pdf

Download (649kB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT_135210117_Tannya Eka Pratiwi.pdf] Text
SKRIPSI FULL TEXT_135210117_Tannya Eka Pratiwi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

UKM Kusuka Ubiku merupakan usaha di bidang agroindustri pengolahan berbagai
macam jenis tepung yang berada di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa
Yogyakarta. Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis nilai tambah, (2)
menganalisis keuntungan, (3) menganalisis kelayakan usaha, dan (4)
mengidentifikasi keberlanjutan usaha pada UKM Kusuka Ubiku. Penelitian ini
menggunakan pendekatan dan jenis penelitian studi kasus dengan pengambilan
responden secara purposive. Data yang digunakan dalam penelitian ini yakni data
primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan
dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis nilai tambah dan
keuntungan menggunakan metode hayami, analisis kelayakan usaha menggunakan
metode B/C Ratio, dan identifikasi keberlanjutan usaha berdasarkan tiga aspek
(sosial, ekonomi, dan lingkungan). Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Nilai
tambah tepung ubi jalar ungu sebesar Rp 5.064/kg dan tepung ubi jalar kuning
sebesar Rp 8.330/kg, (2) Keuntungan rata-rata tepung ubi jalar ungu sebesar Rp
5.032/kg dan tepung ubi jalar kuning sebesar Rp 8.293/kg, (3) Pengolahan tepung
ubi jalar UKM Kusuka Ubiku layak untuk diusahakan dengan nilai B/C Ratio
tepung ubi jalar ungu sebesar 0,38 dan tepung ubi jalar kuning sebesar 1,72, (4)
Usaha agroindustri UKM Kusuka Ubiku memiliki keberlanjutan dari aspek sosial
(kesetaraan gender dan pendidikan serta membuka lapangan pekerjaan), ekonomi
(memiliki usaha yang layak dan menyejahterakan karyawan), dan lingkungan
(memiliki bahan baku yang melimpah dan dapat menanggulangi limbah produksi).
Kata kunci: Agroindustri, Kelayakan Usaha, Nilai Tambah,Ubi Jalar, UMKM

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Agroindustri, Kelayakan Usaha, Nilai Tambah,Ubi Jalar, UMKM
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences
Depositing User: A.Md.SI Indah Lestari Wulan Aji
Date Deposited: 06 Jan 2025 02:24
Last Modified: 06 Jan 2025 02:24
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/41990

Actions (login required)

View Item View Item