MENGHITUNG NERACA ENERGI DAN MENGEVALUASI PERFOMANCE HEAT EXCHANGER STABILIZER REBOILER (011E120) PADA CRUDE DISTILLATION UNIT II PT KILANG PERTAMINA INTERNASIONAL REFINERY UNIT IV CILACAP

Putri, Shivania Nuralita (2024) MENGHITUNG NERACA ENERGI DAN MENGEVALUASI PERFOMANCE HEAT EXCHANGER STABILIZER REBOILER (011E120) PADA CRUDE DISTILLATION UNIT II PT KILANG PERTAMINA INTERNASIONAL REFINERY UNIT IV CILACAP. Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (266kB)
[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (134kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (284kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (268kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of TUGAS AKHIR FULL.pdf] Text
TUGAS AKHIR FULL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

TUGAS AKHIR
PT KILANG PERTAMINA INTERNASIONAL
REFINERY UNIT IV CILACAP
ix
ABSTRAK
Heat exchanger adalah alat penukar panas antar dua fluida berbeda
temperaturnya dimana satu fluida memberikan panas dan yang lainnya menerima
panas. Beban dan waktu kerja yang tinggi seringkali membuat alat ini mengalami
penurunan performa, hal ini dapat berakibat pada penurunan kapasitas produksi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi performa dari Heat Exchanger
Stabilizer Reboiler (011E120) di Kilang Pertamina Internasional Refinery Unit IV
Cilacap. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah perhitungan neraca
energi serta menghitung nilai faktor pengotorannya (fouling factor) dan penurunan
tekanan (pressure drop). Penurunan performa heat exchanger ini terjadi karena
penyerapan panas yang kurang maksimal antara fluida pemanas (Heavy Diesel Oil)
dengan fluida yang dipanaskan (Naphtha) hal ini terjadi karena adanya kotoran dan
deposit yang menempel pada shell dan tube dan penurunan tekanan sehingga
menghambat proses perpindahan panas antara fluida, hal ini terlihat dari nilai faktor
pengotoran Rd = 0,002843 ft2hr°F/Btu lebih besar dari nilai toleransi yang diijinkan
(fouling resistance) pada specification sheet yaitu 0,00035 ft2°F/Btu. Serta
penurunan tekanan yang dihasilkan pada Shell = 0,558626 psi dan Tube = 1,87813
psi. Dari analisis yang dilakukan maka untuk mengembalikan performa heat
exchanger direkomendasikan perbaikan berupa pembersihan rutin dan mengontrol
instrumentasi proses dalam reboiler.
Kata kunci : Heat Exchanger, Neraca Energi, Fouling Factor, Pressure Drop

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Heat Exchanger, Neraca Energi, Fouling Factor, Pressure Drop
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Chemistry
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 12 Sep 2024 01:17
Last Modified: 12 Sep 2024 04:29
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/41121

Actions (login required)

View Item View Item