OPERASIONALISASI FUNGSI INTERNATIONAL LABOUR ORGANIZATION (ILO) DALAM MELINDUNGI HAK PEKERJA MIGRAN PADA PERSIAPAN PIALA DUNIA 2022 DI QATAR TAHUN 2014-2020

WARDANA, ALIF SATRIA WISNU (2024) OPERASIONALISASI FUNGSI INTERNATIONAL LABOUR ORGANIZATION (ILO) DALAM MELINDUNGI HAK PEKERJA MIGRAN PADA PERSIAPAN PIALA DUNIA 2022 DI QATAR TAHUN 2014-2020. Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (201kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (9kB)
[thumbnail of Halaman Persetujuan dan Pengesahan.pdf] Text
Halaman Persetujuan dan Pengesahan.pdf

Download (367kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (89kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (273kB)
[thumbnail of Skripsi_151180076.pdf] Text
Skripsi_151180076.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui operasionalisasi fungsi International
Labour Organization (ILO) dalam melindungi hak pekerja migran terhadap
pelanggaran hak pekerja di Qatar pada persiapan Piala Dunia 2022. Qatar
menggunakan kebijakan yang eksploitatif yang menjadi celah pelanggaran hak
pekerja yaitu Sistem Kafala. ILO adalah organisasi internasional yang bertanggung
jawab untuk memastikan hak pekerja terpenuhi dan mengawasi standard
ketenagakerjaan internasional. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan
deskriptif kualitatif dengan sumber data sekunder yang diperoleh dari laporan resmi
lembaga, situs website, artikel jurnal dan dokumen pendukung lainnya. Konsep
teori Fungsi Organisasi Internasional Clive Archer digunakan dalam penelitian ini.
Teori Fungsi Organisasi Internasional digunakan untuk mengetahui fungsi
organisasi internasional yang dipraktikan oleh ILO dalam upayanya melindungi hak
pekerja migran di Qatar. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ILO menjalankan
beberapa fungsi organisasi internasional dalam upayanya melindungi hak pekerja
migran di Qatar.
Kata Kunci: International Labour Organization. Pekerja Migran, Piala Dunia 2022, Kafala, Qatar

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: International Labour Organization. Pekerja Migran, Piala Dunia 2022, Kafala, Qatar
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Bayu Setya Pambudi
Date Deposited: 09 Sep 2024 04:23
Last Modified: 09 Sep 2024 04:23
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/41076

Actions (login required)

View Item View Item