HAKIM, LUQMANUL (2024) ANALISIS TEKNIKAL MODERN MENGGUNAKAN PERBANDINGAN METODE MACD, RSI, DAN SO DALAM MENGHASILAKAN RETURN SAHAM (Studi Pada Perusahaan yang Terdaftar dalam Indeks Sektoral IDXENERGY Periode 2019-2022). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
1. SKRIPSI FULL.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Restricted to Repository staff only Download (67kB) |
|
Text
3. COVER.pdf Download (95kB) |
|
Text
4. LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (204kB) |
|
Text
5. DAFTAR ISI.pdf Download (90kB) |
|
Text
6. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (193kB) |
Abstract
xii
ANALISIS TEKNIKAL MODERN MENGGUNAKAN PERBANDINGAN METODE
MACD, RSI, DAN SO DALAM MENGHASILAKAN RETURN SAHAM
(Studi Pada Perusahaan yang Terdaftar dalam Indeks Sektoral IDXENERGY
Periode 2019-2022)
Luqmanul Hakim
luqmanulhakim.id@gmail.com
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis perbedaan tingkat
Return Saham dari perbandingan metode Moving Average Convergence
Divergence (MACD), Relative Strength Index (RSI), dan Stochastic Oscillator
(SO). Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode komparatif. Populasi
yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam
indeks sektoral idxenergy. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive
sampling, sehingga diperoleh 23 perusahaan. Sumber data dalam penelitian ini
menggunakan data pergerakan harga saham pada perusahaan yang terdaftar
indeks sektoral idxenergy yang diakses melalui www.tradingview.com. Metode
analisis data meliputi Analisis Deskriptif, Shapiro-Wilk, dan Independent Sample t
Test dengan menggunakan bantuan aplikasi IBM SPSS versi 21. Hasil penelitian
ini menunjukan bahwa secara statistik tidak terdapat perbedaan antara Return
Saham dari metode Moving Average Convergence Divergence (MACD), Relative
Strength Index (RSI), dan Stochastic Oscillator (SO), sehingga Return Saham
yang dihasilkan akurat dan dapat dijadikan pedoman dalam pengambilan
keputusan investasi untuk mendapatkan Return Saham pada perusahaan yang
terdaftar dalam indeks sektoral idxenergi.
Kata kunci: Return Saham, Teknikal Analisis, Moving Average Convergence
Divergence, Relative Strength Index, Stochastic Oscillator
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Return Saham, Teknikal Analisis, Moving Average Convergence Divergence, Relative Strength Index, Stochastic Oscillator |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 09 Sep 2024 03:24 |
Last Modified: | 09 Sep 2024 03:24 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/41061 |
Actions (login required)
View Item |