FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA UMKM LANTING DI DESA LEMAHDUWUR KECAMATAN KUWARASAN KABUPATEN KEBUMEN

INDHARDINI, REGITA (2024) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA UMKM LANTING DI DESA LEMAHDUWUR KECAMATAN KUWARASAN KABUPATEN KEBUMEN. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of SKRIPSI_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf] Text
SKRIPSI_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of COVER_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf] Text
COVER_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf

Download (359kB)
[thumbnail of ABSTRAK_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf] Text
ABSTRAK_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf

Download (217kB)
[thumbnail of PENGESAHAN_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf] Text
PENGESAHAN_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf

Download (824kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf] Text
DAFTAR ISI_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf

Download (543kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_REGITA INDHARDINI_135190086.pdf

Download (343kB)

Abstract

Lanting adalah makanan ringan khas Kebumen yang berbentuk angka delapan.
Satu-satunya sentra produksi lanting khas Kebumen adalah Desa Lemahduwur.
Tujuan dari penelitian ini adalah (1) mengetahui kategori UMKM lanting di Desa
Lemadhduwur, (2) mengetahui kinerja UMKM lanting di Desa Lemahduwur, (3)
menganalisis faktor-faktor yang memepengaruhi kinerja UMKM lanting di
Lemahduwur. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif
dengan jenis penelitian studi kasus karena kasus yang terjadi dalam penelitian ini
yaitu jumlah angka UMKM Lanting dari tahun ke tahun terus menurun di Desa
Lemahduwur yang merupakan sentra industri lanting khas Kebumen. Populasi
UMKM sebanyak 112 dipilih 30 UMKM secara simple random sampling. Teknik
pengambilan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Metode
Analisis menggunakan analisis deskriptif dan analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian adalah (1) UMKM lanting di Desa Lemahduwur termasuk usaha
mikro, (2) Kinerja UMKM lanting di Desa Lemahduwur sebesar 70,93%
tergolong tinggi, (3) Sosial dan ekonomi berpengaruh positif terhadap kinerja
UMKM lanting di Lemahduwur. Sumber daya manusia, keuangan, produksi
operasi, pemasaran, kebijakan pemerintah, peranan lembaga terkait tidak
berpengaruh secara nyata terhadap kinerja UMKM.
Kata kunci: UMKM lanting, kinerja, sumber daya manusia, keuangan, produksi
operasional, pasar/pemasaran, kebijakan pemerintah, sosial
ekonomi, peranan lembaga terkait

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: UMKM lanting, kinerja, sumber daya manusia, keuangan, produksi operasional, pasar/pemasaran, kebijakan pemerintah, sosial ekonomi, peranan lembaga terkait
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md.SI Indah Lestari Wulan Aji
Date Deposited: 23 Jul 2024 07:43
Last Modified: 23 Jul 2024 07:43
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40357

Actions (login required)

View Item View Item