EVALUASI DESAIN VOLUME CEMENT IN FORMATION (CIF) PADA SQUEEZE CEMENTING DI FORMASI TIGHT LAPANGAN AH

HIDAYAT, AKIL (2024) EVALUASI DESAIN VOLUME CEMENT IN FORMATION (CIF) PADA SQUEEZE CEMENTING DI FORMASI TIGHT LAPANGAN AH. Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Full_113200032_Akil Hidayat.pdf] Text
1. Skripsi Full_113200032_Akil Hidayat.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of 2. Cover_113200032_Akil Hidayat.pdf] Text
2. Cover_113200032_Akil Hidayat.pdf

Download (154kB)
[thumbnail of 3. Abstrak_113200032_Akil Hidayat.pdf] Text
3. Abstrak_113200032_Akil Hidayat.pdf

Download (188kB)
[thumbnail of 4. Lembar Pengesahan_113200032_Akil Hidayat.pdf] Text
4. Lembar Pengesahan_113200032_Akil Hidayat.pdf

Download (212kB)
[thumbnail of 5. Daftar isi_113200032_Akil Hidayat.pdf] Text
5. Daftar isi_113200032_Akil Hidayat.pdf

Download (61kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka_113200032_Akil Hidayat.pdf] Text
6. Daftar Pustaka_113200032_Akil Hidayat.pdf

Download (138kB)

Abstract

Pada operasi squeeze cementing di Lapangan AH, sering terjadi kelebihan
ketinggian permukaan semen atau over top of cement (TOC) yang disebabkan
karena desain volume semen yang masuk ke perforasi tidak sesuai dengan hasil
aktual, dimana aktualnya semen yang masuk ke perforasi jauh lebih sedikit dari
yang didesain (over volume CIF). Akibatnya memperpanjang waktu drilling on
cement (DOC) dan meningkatkan biaya sewa rig. Oleh karena itu, evaluasi pada
desain volume cement in formation perlu dilakukan.
Metodologi yang digunakan meliputi analisis hasil injectivity pressure test, evaluasi
desain squeeze cementing di Lapangan AH pada sumur A-02, dan evaluasi hasil
pekerjaan squeeze cementing untuk menilai keoptimalan dan efisiensinya. Evaluasi
desain CIF menggunakan persamaan rata-rata bertujuan untuk mengkoreksi desain
CIF, diikuti dengan perhitungan hasil evaluasi volume cement in formation.
Berdasarkan hasil evaluasi dan analisa desain CIF didapatkan desain CIF correction
sebesar 0.034 cuft/hole, dimana desain ini akan digunakan sebagai landasan baru
pada Lapangan AH dengan syarat hasil injectivity pressure test 1 bpm ≥ 500 psi,
sucking test = 0 BPM dan untuk desain cement in casing (CIC) minimal 50 ft diatas
perfoasi paling atas. Untuk hasil perhitungan evaluasi volume CIF, 3 dari 5 sumur
yang dijadikan sampel yaitu sumur A-01, A-03, dan A-04, mendapatkan efisiensi
atau penghematan volume semen sebesar 81%. Namun untuk 2 sumur lainnya
terjadi kekurangan volume semen, yaitu sebesar 0.19 bbl pada sumur A-02 dan
sebesar 0.57 bbl pada sumur A-02 #2, akan tetapi kekuranga volume semen tersebut
masih bisa di tanggulangi dengan excess pada desain CIC yaitu minimal 50 ft di
atas perforasi paling atas atau setara 2 bbl pada casing 7”. Dimana dapat
disimpulkan desain CIF correction ini masih tergolong aman dan bisa digunakan
pada sumur-sumur di Lapangan AH yang memiliki hasil injectivity pressure test 1
bpm sesuai dengan yang telah ditentukan dan dianalisa.
Kata Kunci : Squeeze, Over TOC, over volume CIF, CIF Correction

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Squeeze, Over TOC, over volume CIF, CIF Correction
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 17 Jul 2024 02:32
Last Modified: 17 Jul 2024 02:32
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40255

Actions (login required)

View Item View Item