PENGARUH TERPAAN KONTEN YOUTUBE JONATHAN LIANDI TERHADAP TINGKAT KEPUASAN INFORMASI PENGGEMAR GAME MOBILE LEGEND ( Survei pada RRQ Kingdom Regional Yogyakarta )

Arifin, Fitroh Akhsani (2024) PENGARUH TERPAAN KONTEN YOUTUBE JONATHAN LIANDI TERHADAP TINGKAT KEPUASAN INFORMASI PENGGEMAR GAME MOBILE LEGEND ( Survei pada RRQ Kingdom Regional Yogyakarta ). Other thesis, UPN Veteran Yogyajarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of 2. Cover_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf] Text
2. Cover_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf

Download (86kB)
[thumbnail of 3. Abstrak_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf] Text
3. Abstrak_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf

Download (65kB)
[thumbnail of 4. Daftar Isi_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf] Text
4. Daftar Isi_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf

Download (79kB)
[thumbnail of 5. Lembar Pengesahan_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf] Text
5. Lembar Pengesahan_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf

Download (377kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf] Text
6. Daftar Pustaka_153170128_FITROH AKHSANI ARIFIN.pdf

Download (139kB)

Abstract

xiv
ABSTRAK
Jonathan Liandi merupakan Channel youtube game Mobile Legend yang
berisi tentang tips, trik, dan memberikan informasi terkini bagi penggemar Mobile
Legend. Informasi adalah kebutuhan vital bagi pengguna tertentu, terutama para
pecinta Game. Mereka membutuhkan informasi untuk kebutuhan menambah skill
bermain dalam Game dan mendapatkan informasi tentang idola professional
playernya pada Game tersebut, sehingga jika kebutuhan mereka tidak dipenuhi,
pengguna akan mengalami kesulitan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui
Seberapa besar pengaruh terpaan Konten Youtube Jonathan Liandi Terhadap
Kepuasan Informasi Komunitas RRQ Kingdom Regional Yogyakarta. Di dalam
teori Uses and Gratification menunjukan sebuah terpaan media akan berkolerasi
dengan Kepuasan Informasi. Pendekatan dalam penelitian ini adalah kuantitatif.
Metode yang digunakan adalah survei, dengan menggunakan teknik purposive
sampling dimana peneliti mengumpulkan informasi dari 100 responden dengan
menyebarkan kuesioner pada Komunitas RRQ Kingdom Yogyakarta. Penelitian
menunjukan hipotesis bahwa terdapat pengaruh antara variabel terpaan Konten
Youtube Jonathan Liandi terhadap Kepuasan Informasi Komunitas RRQ Kingdom
Yogyakarta sebesar nilai koefisien sebesar 0,778, yang termasuk dalam kategori
kuat karena termasuk pada rentang 0,61 – 0,80. Oleh karena itu dapat disimpulkan
bahwa ada hubungan yang kuat antara variabel independen dengan variabel
dependen.
Kata Kunci: Jonathan Liandi, Kepuasan Informasi, Uses and Gratification,
Youtube, Mobile Legend, Game
xv
ABSTRACT
Jonathan Liandi is a Mobile Legend YouTube Channel that contains tips,
tricks, and provides the latest information for Mobile Legend fans. Information is a
vital need for certain users, especially Game lovers. They need information for the
need to increase playing skills in the game and get information about their
professional player idols in the game, so that if their needs are not met, users will
have difficulties. This research was conducted to determine how much influence
Jonathan Liandi's Youtube Content exposure has on the information satisfaction of
RRQ Kingdom Regional Yogyakarta Community. In the theory of Uses and
Gratification shows that a media exposure will correlate with Information
Satisfaction. The approach in this study is quantitative. The method used was a
survei, using a purposive sampling technique where researchers collected
information from 100 respondents by distributing questionnaires to the RRQ
Kingdom Yogyakarta Community. The research shows a hypothesis that there is an
influence between the variable of exposure of Jonathan Liandi's Youtube Content
on RRQ Kingdom Yogyakarta Community Information Satisfaction of 0.778,
which is included in the strong category because it is included in the range of 0.61
– 0.80. Therefore it can be concluded that there is a strong relationship between the
independent variable and the dependent variable. Keywords: Jonathan Liandi,
Information Satisfaction, Uses and Gratification, Youtube, Mobile Legend, Game
Keywords: Jonathan Liandi, Information Satisfaction, Uses and Gratification,
Youtube, Mobile Legend, Game

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Jonathan Liandi, Information Satisfaction, Uses and Gratification, Youtube, Mobile Legend, Game
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 30 Apr 2024 01:24
Last Modified: 30 Apr 2024 01:24
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39370

Actions (login required)

View Item View Item