PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL, LOVE OF MONEY, DAN RELIGIUSITAS TERHADAP KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI DANA DESA (Studi pada Kapanewon Sentolo, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta)

FEBRIANI, RISKA (2023) PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL, LOVE OF MONEY, DAN RELIGIUSITAS TERHADAP KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI DANA DESA (Studi pada Kapanewon Sentolo, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (76kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (98kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL.pdf] Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (691kB)
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN.pdf] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (562kB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT.pdf] Text
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem pengendalian
internal, love of money, dan religiusitas terhadap kecenderungan kecurangan
akuntansi dana desa di Kapanewon Sentolo, Kabupaten Kulon Progo. Pendekatan
kuantitatif digunakan pada penelitian ini dengan menjadikan kuesioner berskala
likert sebagai data primer. Populasi yang digunakan yakni perangkat desa yang
terdiri dari Lurah, Carik, Jagabaya, Ulu-ulu, Kamituwa, Panata Laksana sarta
Pangripta, dan Danarta dengan jumlah populasi secara keseluruhan yaitu 164
perangkat desa di Kapanewon Sentolo, Kabupaten Kulon Progo. Metode
pengambilan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling yaitu
teknik yang digunakan untuk menentukan/memilih sampel dengan pertimbangan
tertentu sehingga total sampel pada penelitian yaitu sebanyak 53 aparatur desa.
Analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 26.0 for Windows digunakan
untuk mengolah perolehan data. Setelah dilakukan pengujian, ditemukan bahwa
love of money berpengaruh positif terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi
dana desa. Sedangkan sistem pengendalian internal dan religiusitas tidak
berpengaruh terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi dana desa.
Kata Kunci: sistem pengendalian internal, love of money, religiusitas, kecenderungan kecurangan akuntansi dana desa.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: sistem pengendalian internal, love of money, religiusitas, kecenderungan kecurangan akuntansi dana desa
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md Apriliani Kusuma Wardhani
Date Deposited: 29 Nov 2023 07:14
Last Modified: 29 Nov 2023 07:14
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/38257

Actions (login required)

View Item View Item