PENGELOLAAN VEKTOR CVPD SECARA TERPADU

Poerwanto, Mofit Eko and Solichah, Chimayatus (2021) PENGELOLAAN VEKTOR CVPD SECARA TERPADU. Project Report. LPPM UPN "Veteran" Yogyakarta, Yogyakarta.

[thumbnail of Monograf] Text (Monograf)
BUKU CVPD-2021.pdf

Download (1MB)

Abstract

Salah satu faktor pembatas dalam pengembangan jeruk di Indonesia adalah organisme pengganggu (OPT) termasuk penyakit CVPD (citrus vein phloem degeneration), juga dikenal di dunia sebagai penyakit Greening atau di china dikenal sebagai Huanglongbing (HLB) atau ‘Naga Merah’.
Patogen penyebab penyakit HLB adalah bakteri gram negatif, dengan kandidat kelompok genus Liberibacter. Penularan CVPD selalu melalui (a) serangga vector Diaphorina citri (b) mata tempel (c) bibit tanaman sakit, juga dapat melalui alat yang digunakan memotong dahan ranting tanaman jeruk yang sakit karena CVPD.
Strategi secara terpadu pengendalian patogen CVPD dapat dikembangkan dengan menggunakan enam komponen utama, yaitu: 1) penggunaan bibit bebas penyakit, 2) aplikasi minyak mineral, 3) tumpangsari tanaman jeruk dengan tanaman jambu biji, 4) sanitasi inang alternative D. citri, 5) isolasi areal tanaman yang telah terinfeksi dan yang sehat, 6) Pemanfaatan jamur entomopatogen sebagai pengendali vektor penyakit CVPD. Selain itu, strategi ini juga berkontribusi dalam mengurangi pencemaran pestisida yang sangat beracun di ekosistem, terutama di areal pertanaman jeruk.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Ir. MP CHIMAYATUS SOLICHAH
Date Deposited: 29 May 2023 05:25
Last Modified: 29 May 2023 05:26
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/35701

Actions (login required)

View Item View Item