PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN AGROWISATA EDUKASI “DOESOEN KOPI SIRAP” DI DUSUN SIRAP KECAMATAN JAMBU KABUPATEN SEMARANG

DRAMASTA, RAVI PUTRA (2022) PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN AGROWISATA EDUKASI “DOESOEN KOPI SIRAP” DI DUSUN SIRAP KECAMATAN JAMBU KABUPATEN SEMARANG. Other thesis, UPN 'Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK_BAHASA_INDONESIA___.PDF] Text
ABSTRAK_BAHASA_INDONESIA___.PDF

Download (283kB)
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.PDF] Text
DAFTAR_PUSTAKA.PDF

Download (9kB)
[thumbnail of SKRIPSI_FULLTEXT_135180003_.PDF] Text
SKRIPSI_FULLTEXT_135180003_.PDF
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of LEMBAR__PENGESAHAN.PDF] Text
LEMBAR__PENGESAHAN.PDF

Download (221kB)
[thumbnail of COVER_DAN_HALAMAN_JUDUL.PDF] Text
COVER_DAN_HALAMAN_JUDUL.PDF

Download (121kB)
[thumbnail of DAFTAR_ISI.PDF] Text
DAFTAR_ISI.PDF

Download (204kB)

Abstract

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN
AGROWISATA EDUKASI “DOESOEN KOPI SIRAP” DI DUSUN SIRAP
KECAMATAN JAMBU , KABUPATEN SEMARANG
Oleh : Ravi Putra Dramasta
Dibimbing Oleh : Daru Retnowati dan Siti Hamidah
ABSTRAK
Penelitian dilakukan bertujuan untuk (1) Mengkaji dimensi partisipasi masyarakat
Dusun Sirap dalam Pembangunan Agrowisata Edukasi “Doesoen Kopi Sirap” (2)
Mengkaji unsur partisipasi masyarakat Dusun Sirap dalam Pembangunan
Agrowisata Edukasi “ Doesoen Kopi Sirap” (3) Mengkaji bentuk partisipasi
Masyarakat Dusun Sirap Dalam Pembangunan Agrowisata Edukasi “Doesoen Kopi
Sirap”. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, metode studi kasus. Teknik
penentuan informan secara purposive sampling. Informan dalam penelitian ini
adalah Masyarakat Dusun Sirap sebagai informan kunciyang berjumlah dua
informan , Ketua Pokdarwis Agrowisata Edukasi “Doesoen Kopi Sirap” sebagai
informan utama dan Ketua Kelompok Tani Rahayu IV sebagai informan pendukung .
Teknik pengumpulan data yaitu dengan observasi, wawancara dan dokumentasi
dengan keabsahan data menggunakan teknik triangulasi yaitu dengan mengumpulkan
data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yaitu
(1) Partisipasi Masyarakat Dusun Sirap sudah meliputi seluruh dimensi partisipasi
yaitu perencanaan dengan membentuk porkdarwis yang bertujuan untuk mengelola
Agrowisata Edukasi “Doesoen Kopi Sirap” , pelaksanaan yang dilakukan oleh
seluruh masyarakat Dusun Sirap ,pemanfaatan hasil yang dimanfaatkan oleh
masyarkat Dusun Sirap dan evaluasi yang dilakukan untuk mengontrol kegiatan
yang dilaksanakan 1 bulan 1 kali. (2) Unsur partisipasi masyarakat Dusun Sirap
dengan keterlibatan untuk mencapai tujuan yaitu dikenal oleh masyarakat luas
sebagai Dusun Agrowisata Edukasi yang berbasis perkebunan Kopi dan juga
Edukasi dalam pengolahan kopi. (3) Bentuk partisipasi masyarakat Dusun Sirap
yaitu dengan sosialisasi, gotong-royong, dan rapat rutin . Dalam pemberian fasilitas
oleh Dinas pertanian dan PT.Bank Central Asia Tbk dapat diterima oleh masyarakat
Dusun Sirap dan juga memanfaatkan fasilitas yang telah diberikan yang bertujuan
untuk mengelola Agrowisata” Doesoen Kopi Sirap”.
Kata Kunci : Partisipasi Masyarakat, Pembangunan , Agrowisata Edukasi.
COMMUNITY PARTICIPATION IN THE DEVELOPMENT OF “DOESOEN
KOPI SIRAP” EDUCATIONAL AGRO-TOURISM IN SIRAP VILLAGE, JAMBU
DISTRICT, SEMARANG DISTRICTS
By : Ravi Putra Dramasta
Under direction of : Daru Retnowati and Siti Hamidah
ABSTRACT
The aim of the study was to (1) Examine the dimensions of community participation
in Sirap Hamlet in the Development of Educational Agrotourism "Doesoen Kopi
Sirap" (2) Verify the elements of Sirap Hamlet community participation in the
development of educational agrotourism "Doesoen Kopi Sirap" (3) Describe the
forms of participation of the people of Sirap Hamlet in Development of Educational
Agrotourism "Doesoen Kopi Sirap". This research uses a qualitative approach, case
study method. The technique of determining the informant is purposive sampling. The
informants in this study were the Dusun Sirap Community as key informants, totaling
two informants, the Chairperson of the Educational Agro-tourism Pokdarwis
"Doesoen Kopi Sirap" as the main informant and the Chairperson of the Rahayu
Farmer Group IV as a supporting informant. Data collection techniques are by
observation, interviews and documentation with the validity of the data using
triangulation techniques, namely by collecting data, reducing data, presenting data
and drawing conclusions. The results of the research are (1) Community
participation in the Sirap village community has covered all dimensions of
participation, namely planning by forming porkdarwis which aims to manage
Educational Agrotourism "Doesoen Kopi Sirap", the implementation of which is
carried out by the entire community of the Sirap village community, utilizing the
results utilized by the people of Dusun Sirap and evaluation carried out to control
activities carried out once a month. (2) The element of community participation in
Sirap Hamlet with involvement to achieve the goal is to be known by the wider
community as an Educational Agro-Tourism Hamlet based on coffee plantations and
also Education in coffee processing. (3) The form of community participation in the
Sirap village community is through socialization, mutual cooperation, and regular
meetings. In providing facilities by the Department of Agriculture and PT. Bank
Central Asia Tbk, the people of the Sirap village community can accept and also take
advantage of the facilities that have been provided which aim to manage Agrotourism
"Doesoen Kopi Sirap".
Keywords: Community Participation, Development, Agrowisata Edukasi.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Partisipasi Masyarakat, Pembangunan , Agrowisata Edukasi.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 11 Jul 2022 03:19
Last Modified: 11 Jul 2022 03:19
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/30346

Actions (login required)

View Item View Item