Pemantauan Pergerakan GPS Lanjut

Raharjo, Sugeng and Dewi Alfiani, Oktavia and Teguh Paripurno, Eko and Apriyanti, Dessy (2018) Pemantauan Pergerakan GPS Lanjut. Fakultas Teknologi Mineral, Universitas Pembangunan Nasioal “Veteran” Yogyakarta. ISBN 978-602-19765-6-2

[thumbnail of Pemantauan Pergerakan GPS Lanjut.pdf]
Preview
Text
Pemantauan Pergerakan GPS Lanjut.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Buku ini mencakup tentang Teori Dasar Gps, Proses Pengambilan
Data, dan Perhitungan Data sehingga diharapkan lebih mudah dan cepat bagi
pembaca untuk memahami sekaligus mengetahui proses pengukuran pergerakan
tanah dengn GPS.
Buku ini kami susun terutama untuk kalangan mahasiswa dan masyarakat
umum yang tertarik dengan gerakan tanah. Buku ini tidak hanya mencakup teori
saja namun juga aplikasi dan tahapan untuk memproses data dengan software,
serta dilengkap urut-urutan perhitungan.

Item Type: Book
Subjects: Q Science > QE Geology
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Dr..Ir. MT Sugeng Raharjo
Date Deposited: 01 Mar 2022 02:52
Last Modified: 29 May 2024 03:00
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/27701

Actions (login required)

View Item View Item