Matita, Claudia Dinda (2020) KONSEP NILAI HASIL TERHADAP WAKTU DAN BIAYA PADA PROYEK KONSTRUKSI EAST CROSS TAXIWAY (Studi kasus di proyek konstruksi taxiway Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang). Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.
Preview |
Text
Abstrak.pdf Download (76kB) | Preview |
Preview |
Text
Cover.pdf Download (121kB) | Preview |
Preview |
Text
Daftar Isi.pdf Download (96kB) | Preview |
Preview |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (5kB) | Preview |
Preview |
Text
Halaman Pengesahan.pdf Download (6MB) | Preview |
Text
Full-Skripsi-Claudia-Dinda-Matita.pdf Restricted to Repository staff only Download (24MB) |
Abstract
Apron merupakan salah satu fasilitas bandara yang sangat penting dengan
fungsinya untuk menampung pesawat. Saat ini, pergerakan pesawat di bandara Soekarno-
Hatta telah mencapai 81 pesawat/jam yang mengakibatkan adanya kepadatan lalu lintas
sehingga beberapa pesawat harus menunggu untuk mendarat. Mengatasi hal itu
pemerintah tengah membangun east cross taxiway yang akan menjadi jalur penghubung
runaway utara dan runaway selatan. Proses pembangunan taxiway yang dijadwalkan akan
selesai pada September 2019 mengalami keterlambatan menjadi November 2019
dikarenakan adanya kendala dalam pembebasan lahan.
Penelitian ini akan menganalisis performansi pekerjaan proyek yang selesai tidak
tepat waktu dengan konsep nilai hasil. Penelitian diawali dengan menghitung nilai hasil
proyek kemudian menghitung analisis varian biaya, varian jadwal, indeks kerja biaya, dan
indeks kerja jadwal.
Dari hasil perhitungan yang telah dilakukan, didapatkan nilai hasil sebesar Rp
586.535.744.571, variansi jadwal sebesar Rp – 5.745.124.429 dengan keterlambatan 30
hari dan variansi biaya sebesar Rp 0.Variansi jadwal memiliki nilai yang negatif dan
variansi biaya memiliki nilai 0. Hal ini menunjukkan bahwa pekerjaan proyek telah
selesai lebih lama dari perencanaan dan mengeluarkan biaya yang sesuai dengan
perencanaan sampai dengan Oktober 2019. Indeks kinerja jadwal memiliki nilai kurang
dari satu dan indeks kinerja biaya sama dengan satu dimana hal ini menunjukkan bahwa
proyek berjalan lebih lama perencanaan dan prestasi proyek lebih baik dari perencanaan.
Kata kunci: performansi, east cross taxiway, konsep nilai hasil
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | performansi, east cross taxiway, konsep nilai hasil |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Chemistry |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 19 Aug 2020 03:44 |
Last Modified: | 03 Jan 2023 07:40 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/23421 |
Actions (login required)
View Item |