LATAR BELAKANG AMERIKA SERIKAT MELALUI NATO MELAKUKAN SERANGAN KE LIBYA

Marinda, Hanna (2012) LATAR BELAKANG AMERIKA SERIKAT MELALUI NATO MELAKUKAN SERANGAN KE LIBYA. Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
Microsoft_Word__COVER_JUDUL.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Microsoft_Word__ABSTRAKSI.pdf

Download (76kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Microsoft_Word__DAFTAR_ISI.pdf

Download (68kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Microsoft_Word__DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (116kB) | Preview

Abstract

1 ABSTRAKSI Sejak awal tahun 2011, Libya mengalami masa transisi politik. Diawali dengan krisis politik di Tunisia dan Mesir yang kemudian memicu rakyat Libya bersatu menurunkan Khadafi. F aktor yang membuat jatuhnya rezim Khadafi, salah satunya adalah kepem impinan Khadafi yang otoriter dan suka memperkaya diri. Pecahnya konflik di Libya yang menewaskan korban sipil membuat PBB merasa wajib ikut campur. Dua resolusi resmi dikeluarkan oleh Dewan Keamanan PBB untuk melindungi warga di Libya. Salah satu poin pen ting dalam resolusi nomor 1973 yaitu no fly zone di wilayah Libya , ditanggapi secara cepat oleh Amerika Serikat. Bersama dengan Perancis dan Inggris, Amerika Serikat menggempur pertahanan Khadafi dan tentaranya dengan alasan kepedulian terhadap warga sipil dan komitmen atas pelaksanaan resolusi PBB. Selama lebih dari seminggu memimpin operasi militer di Libya, Amerika Serikat menyerahkan operasi militer kepada NATO. Meski pemberontak Libya menyatakan dukungannya terhadap serangan pasukan Amerika Serikat dan NATO, banyak pula yang memperkirakan bahwa keterlibatan Amerika Serikat dalam serangan tersebut Expert PDF Trial 2 karena ingin menguasai cadangan minyak yang ada di Libya. 1 Isu minyak memang tidak bisa dilepaskan dari Amerika Serikat sebagai konsumen minyak terbesar di dun ia. Selain sebagai negara industri, Amerika Serikat juga merupakan negara yang berkaitan erat dengan peningkatan kapabilitas militer. Ketergantungan Amerika Serikat yang tinggi terhadap minyak membuat negara tersebut selalu berusaha menguasai ladang – lada ng minyak yang ada seperti Libya yang merupakan produsen minyak terbesar di Afrika Utara. Dalam kasus Libya, Amerika Serikat terlihat jelas ingin menutupi agresivitas militernya dengan mengalihkan komando operasi militer kepada NATO. Kepentingan ekonomi at as minyak yang menjadi tujuan Amerika Serikat melakukan intervensi ke Libya membuat negara tersebut melakukan segala cara untuk mencapainya termasuk menggunakan NATO sebagai alatnya. 1 " Serangan Sekutu Ingin Kuasai Minyak Libya", http://nasional.kompas.com/read/2011/03/27/16570025/Serangan.Sekut u.Ingin.Kuasai.Minyak.Libya , diakses tanggal 10 Desember 2011. Expert PDF Trial

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JL Political institutions (America except United States)
Depositing User: Muji Isambina
Date Deposited: 24 May 2016 04:15
Last Modified: 24 May 2016 04:15
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/2268

Actions (login required)

View Item View Item