PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO, LOAN TO DEPOSIT RATIO, NON PERFORMING LOAN, FIRM SIZE, INFLASI, DAN GROSS DOMESTIC PRODUCT TERHADAP KINERJA PERBANKAN KONVENSIONAL DI INDONESIA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2014 – 2018

RAHMADANI, GILANG PURWO (2020) PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO, LOAN TO DEPOSIT RATIO, NON PERFORMING LOAN, FIRM SIZE, INFLASI, DAN GROSS DOMESTIC PRODUCT TERHADAP KINERJA PERBANKAN KONVENSIONAL DI INDONESIA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2014 – 2018. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (297kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (400kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (208kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Non Performing Loan, Firm Size, Inflasi, dan Gross Domestic Product terhadap kinerja perbankan yang diproksikan dengan Return On Asset pada Bank Umum Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2014 – 2018. Terdapat 184 Bank yang diamati dari tahun 2014 – 2018. Data dikumpulkan dari laporan keuangan dan laporan tahunan dan dianalisis dengan alaat regresi berganda. Dapat diketahui hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Capital Adequacy Ratio dan Firm Size berpengaruh positif terhadap Return On Asset, sedangkan Non Performing Loan berpengaruh negatif terhadap Return On Asset, sedangkan Loan To Deposit Ratio, Inflasi, dan Gross Domestic Product tidak berpengaruh terhadap Return On Asset.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Nurul Alifah Rahmawati
Date Deposited: 03 Feb 2020 02:26
Last Modified: 03 Feb 2020 02:26
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/22363

Actions (login required)

View Item View Item