ANALISIS REAKSI PASAR MODAL TERHADAP PENGUMUMAN DIVIDEN TUNAI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (TAHUN 2016-2018)

AL-QURNIA, WAIS (2019) ANALISIS REAKSI PASAR MODAL TERHADAP PENGUMUMAN DIVIDEN TUNAI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (TAHUN 2016-2018). Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAKSI.pdf]
Preview
Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (129kB) | Preview
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (471kB) | Preview
[thumbnail of daftar pustaka.pdf] Text
daftar pustaka.pdf

Download (52kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis reaksi pasar modal terhadap pengumuman dividen tunai pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2016-2018. Reaksi pasar diukur dengan menggunakan variabel abnormal return. Sampel penelitian ini sebanyak 71 perusahaan dan diperoleh 194 pengumuman dividen tunai. Pengujian hipotesis dilakukan dengan uji one sample t-test dan uji paired samples t-test. Hasil pengujian menunjukkan bahwa terdapat abnormal return yang signifikan di sekitar hari pengumuman dividen tunai dan terdapat perbedaan yang signifikan antara abnormal return sebelum dan sesudah pengumuman dividen tunai. Berdasarkan hasil tersebut diperoleh kesimpulan bahwa pengumuman dividen tunai memiliki kandungan informasi bagi investor pasar modal Indonesia.
Kata Kunci: Pengumuman Dividen Tunai, Abnormal Return, Event Study

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Pengumuman Dividen Tunai, Abnormal Return, Event Study
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 05 Sep 2019 06:50
Last Modified: 05 Jan 2024 03:36
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/20932

Actions (login required)

View Item View Item