SAPUTRA, M. FAHRIAN DWI (2018) ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU KAYU JATI MENGGUNAKAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) DI CV MAJU KEMBALI SENDANGADI MLATI SLEMAN YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
Preview |
Text
COVER.pdf Download (76kB) | Preview |
Preview |
Text
ABSTRAK.pdf Download (35kB) | Preview |
Preview |
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (347kB) | Preview |
Preview |
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (37kB) | Preview |
Text
daftar pustaka.pdf Download (175kB) |
|
Text
M.-Fahrian-Dwi-Saputra-135140120-Skripsi-Agus-Santosa-SP.--MSi..pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk 1) Menganalisis pemesanan bahan baku kayu jati di CV Maju Kembali. 2) Menganalisis pengaruh harga bahan baku, jumlah pemakaian, biaya pemesanan, dan biaya penyimpanan berpengaruh terhadap persediaan bahan baku kayu jati di CV. Maju Kembali. 3) Menganalisis trend persediaan bahan baku kayu jati di CV. Maju Kembali dua belas bulan yang akan datang. 4) Menganalisis safety stock bahan baku kayu jati di CV Maju Kembali. 5) Menganalisis ROP (reorder point) bahan baku kayu jati di CV Maju Kembali. 6) Menganalisis total biaya persediaan bahan baku kayu jati di CV Maju Kembali.7) Mengetahui penghematan biaya yang dikeluarkan oleh CV. Maju Kembali untuk persediaan bahan baku kayu jati. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. Metode pelaksanaan penelitian menggunakan metode studi kasus. Hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan metode EOQ, regresi linier, trend, safety stock, reorder point, dan total inventory cost. Hasil penelitian ini didapat bahwa pemesanan yang optimal dengan menggunakan EOQ adalah sebesar 5,59 m3/2bulan, faktor yang mempengaruhi persedian bahan baku pada CV. Maju Kembali adalah harga bahan baku, jumlah pemakaian, dan biaya penyimpanan, trend kebutuhan bahan baku pada pemesanan periode ke-13 sebesar 7,46 m3, pemesanan periode ke-14 sebesar 8,18 m3, pemesanan periode ke-15 sebesar 9,01 m3, pemesanan periode ke-16 sebesar 9,93 m3, pemesanan periode ke-17 sebesar 10,95 m3, dan pemesanan periode ke-18 sebesar 12,07 m3. Persediaan pengaman sebesar 0,57 m3/2bulan, titik pemesaan kembali dilakukan saat bahan baku digudang sebesar 1,47 m3, total biaya persediaan dengan menggunakan EOQ sebesar Rp 67.083.419, dan penghematan biaya persediaan bahan baku sebesar Rp 5.590.285.
Kata Kunci: Persediaan Bahan Baku Kayu Jati, Economic Order Quantity (EOQ), Trend, Safety Stock, Reorder Point, Analisis Total Biaya Persediaan Bahan Baku
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Persediaan Bahan Baku Kayu Jati, Economic Order Quantity (EOQ), Trend, Safety Stock, Reorder Point, Analisis Total Biaya Persediaan Bahan Baku |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 19 Sep 2018 02:01 |
Last Modified: | 19 Apr 2024 02:21 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/16516 |
Actions (login required)
View Item |