PERAN THE SPECIAL REPRESENTATIVE OF THE SECRETARY - GENERAL FOR CHILDREN AND ARMED CONFLICT (SRSG - CAAC) DALAM UPAYA MENANGANI KASUS PEREKRUTAN TENTARA ANAK (CHILD SOLDIERS) DI WILAYAH KONFLIK STUDI KASUS: AFGANISTAN

DEWI, PANDE NYOMAN ANGGITA WIDYARI (2017) PERAN THE SPECIAL REPRESENTATIVE OF THE SECRETARY - GENERAL FOR CHILDREN AND ARMED CONFLICT (SRSG - CAAC) DALAM UPAYA MENANGANI KASUS PEREKRUTAN TENTARA ANAK (CHILD SOLDIERS) DI WILAYAH KONFLIK STUDI KASUS: AFGANISTAN. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak Skripsi.pdf]
Preview
Text
Abstrak Skripsi.pdf

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of Cover Skripsi.pdf]
Preview
Text
Cover Skripsi.pdf

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Isi Skripsi.pdf]
Preview
Text
Daftar Isi Skripsi.pdf

Download (158kB) | Preview
[thumbnail of Lembar Pengesahan Skripsi.pdf]
Preview
Text
Lembar Pengesahan Skripsi.pdf

Download (214kB) | Preview
[thumbnail of daftar pustaka.pdf] Text
daftar pustaka.pdf

Download (372kB)
[thumbnail of Skripsi-Full-Anggita.pdf] Text
Skripsi-Full-Anggita.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini mendeskripsikan peran SRSG-CAAC dalam upaya
menangani kasus perekrutan tentara anak di Afganistan tahun 2011 – 2016. Latar
belakang penelitian ini didasarkan pada adanya konflik bersenjata berkepanjangan
yang terjadi di Afganistan hingga menimbulkan isu tentara anak yang digunakan
oleh angkatan bersenjata pemerintah maupun kelompok bersenjata anti-pemerintah.
Oleh karena itulah, SRSG-CAAC sebagai salah satu perwakilan khusus PBB yang
menangani anak-anak terdampak konflik melakukan perannya untuk
menanggulangi permasalahan tersebut. Kerangka pemikiran yang digunakan dalam
penelitian ini adalah konsep peran organisasi internasional.
Dengan menggunakan kerangka pemikiran tersebut, diperoleh temuan
bahwa SRSG-CAAC melakukan upaya dalam menanggulangi isu tentara anak di
Afganistan melalui kegiatan peacemaking dengan melakukan kegiatan MRM dan
kunjungan lapangan untuk mendapatkan data tentang tentara anak dan
peacebuilding melalui kerjasama dengan pemerintah Afganistan serta aktor
internasional.

Kata Kunci: peran, SRSG-CAAC, tentara anak, Afganistan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: peran, SRSG-CAAC, tentara anak, Afganistan.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 08 Jan 2018 03:06
Last Modified: 07 Jun 2024 02:47
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/14019

Actions (login required)

View Item View Item