ANALISIS PENGARUH SUPPLY CHAIN MANAGEMENT TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Pada Industri Makanan Olahan Khas Bakpia Patuk di Yogyakarta)

PUJI H., NAUVAL (2017) ANALISIS PENGARUH SUPPLY CHAIN MANAGEMENT TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Pada Industri Makanan Olahan Khas Bakpia Patuk di Yogyakarta). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
abstraksi.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
cover thok.pdf

Download (81kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (180kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lembar pengesahan.pdf

Download (432kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan pengaruh manajemen rantai pasokan yang terdiri dari Information Sharing, Long Term Relationship (hubungan jangka panjang), coorperation (kerjasama) dan process terintegration (integrasi proses) terhadap Kinerja Perusahaan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah semua manajer atau pemilik UKM pada Industri Pengolahan Makanan Khas Bakpia Pathok di Yogyakarta yang menerapkan SCM di Yogyakarta yang berjumlah 30 UKM. Sedangkan metode pengambilan menggunakan metode Sensus, yaitu metode pengambilan sampel dengan mengambil seluruh anggota populasi. Metode analisis data meliputi Analisis Deskriptif, dan Analisis Kuantitatif dengan teknik Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian menemukan bahwa 1) adapengaruh signifikan positif information sharing terhadap kinerja perusahaan yang berarti semakin baik information sharing maka kinerja perusahaan semakin meningkat, 2) ada pengaruh signifikan positif long term relationship terhadap kinerja perusahaan, yang berarti semakin baik long term relationship maka kinerja perusahaan semakin meningkat, 3) ada pengaruh signifikan positif cooperation terhadap kinerja perusahaan, yang berarti semakin baik cooperation maka kinerja perusahaan semakin meningkat dan 4) ada pengaruh signifikan positif process integration terhadap kinerja perusahaan, yang berarti semakin baik process integration maka kinerja perusahaan semakin meningkat. Kata Kunci : Information Sharing, Long Term Relationship, coorperation, process terintegration, Kinerja Perusahaan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 20 Sep 2017 05:03
Last Modified: 20 Sep 2017 05:03
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/12917

Actions (login required)

View Item View Item