DIANINGSIH, NOVIKA (2017) Analisis Pengaruh Earning Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), Dan Market Value Added (MVA) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2015. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
Preview |
Text
abstrak.pdf Download (156kB) | Preview |
Preview |
Text
COVER.pdf Download (88kB) | Preview |
Preview |
Text
daftar isi, tabel, lampiran, gambar.pdf Download (200kB) | Preview |
Preview |
Image
HALAMAN PENGESAHAN.jpg Download (196kB) | Preview |
Text
daftar pustaka.pdf Download (15kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh EPS, EVA, MVA terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2015. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dimana data dan informasi dikumpulkan melalui studi dokumentasi dan kepustakaan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan jenis purposive sampling kepada 30 perusahaan Sektor Industri Dasar dan Kimia tahun 2012-2015. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Regresi Linear Berganda (SPSS). Berdasarkan hasil penelitian dan analisis yang telah dilakukan, disimpukan bahwa EPS, EVA dan MVA berpengaruh bersama-sama secara signifikan terhadap Return Saham, dan EPS, EVA dan MVA berpengaruh parsial secara signifikan terhadap Return Saham
Kata Kunci : Earning Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), Return Saham.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Earning Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), Return Saham. |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 20 Jul 2017 02:47 |
Last Modified: | 17 Nov 2023 07:10 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/12391 |
Actions (login required)
View Item |