PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) )

PUTRI, BELLA ANDINA (2017) PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) ). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (97kB) | Preview
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (210kB) | Preview
[thumbnail of PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of daftar pustaka.pdf] Text
daftar pustaka.pdf

Download (186kB)

Abstract

Manajemen laba merupakan proses untuk mengambil langkah-Iangkah
tertentu yang disengaja dalam batas-batas prinsip akuntansi berterima umum
untuk menghasilkan tingkat yang diinginkan dari laba yang dilaporkan. Selama ini
manajemen laba telah menjadi perhatian bagi para praktisi dan akademisi di
bidang manajemen serta akuntansi. Manajemen laba mulai menarik perhatian para
peneliti karena manajemen laba sering dihubungkan dengan perilaku manajer atau
para pembuat laporan keuangan dalam suatu perusahaan. Populasi dalam
penelitian ini adalah perusahaan property, real estate dan konstruksi bangunan
yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2015. Jumlah sampel yang
didapatkan sebanyak 46 perusahaan yang telah ditentukan dengan metode
purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi
linier berganda. Hasil penelitian membuktikan bahwa variabel ukuran perusahaan
berpengaruh terhadap manajemen laba, sedangkan kepemilikan manajerial dan
perencanaan pajak tidak berpengaruh terhadap manajemen laba.

Kata kunci: kepemilikan manajerial, ukuran perusahaan, perencanaan
pajak, manajemen laba

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: kepemilikan manajerial, ukuran perusahaan, perencanaan pajak, manajemen laba
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 16 Jun 2017 03:43
Last Modified: 30 Nov 2023 03:03
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/12142

Actions (login required)

View Item View Item