SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB JENIS PENYAKIT KELAINAN DARAH

Arvitasari, Arvitasari (2012) SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB JENIS PENYAKIT KELAINAN DARAH. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
Abstraksi.pdf

Download (13kB) | Preview

Abstract

vii ABSTRAKSI Di dalam kelainan penyakit darah, terdapat jenis-jenis penyakit darah berbagai macam gejala dengan jumlah yang tidak sedikit yang di alami oleh masyarakt itu sifatnya selalu unik, yaitu berbagai penyakit kelainan darah yang memiliki hampir kesamaan gejala dalam masing-masing penyakit darah. Penyakit kelainan darah bukanlah penyakit yang dapat disepelekan karena jika terlambat dalam penanganannya dapat menyebabkan kematian. Keterlambatan penanganan ini terjadi karena penyakit kelainan darah tidak mempunyai gejala yang spesifik (satu gejala dapat dimiliki banyak penyakit) sehingga sulit untuk mendeteksi penyakit kelainan darah karena gejala pada penyakit kelainan darah merupakan gejala yang umum dan bisa dimiliki oleh gejala penyakit lain. Dengan adanya berbagai macam penyakit terebut membuat masyarakat sulit mendapatkan informasi yang pasti gejala masing-masing penyakit dan cara penanganannya. Metodologi yang digunakan dalam penelitan ini adalah metode waterfall yaitu Comunication, Planning, Modeling, Contruction, Deployment, dan sistem aplikasi yang digunakan sistem informasi penyakit kelainan darah yang terdiri dari jenis penyakit, diagnosa, dan gejala. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemograman PHP(Hypertext Preprocessor) dan database MySQL. Hasil dari penelitian ini berupa sistem informasi berbasis web jenis penyakit kelainan darah yang berguna untuk mempermudah user dalam mendapatkan informasi tentang penyakit kelainan darah yaitu jenis penyakit, gejala, dan diagnosa atau terapi dari masing-masing penyakit.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Eko Suprapti
Date Deposited: 16 Jan 2017 02:58
Last Modified: 16 Jan 2017 02:58
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/10840

Actions (login required)

View Item View Item