APLIKASI VISUALISASI OBJEK WISATA DI KABUPATEN SEMARANG DENGAN MENGGUNAKAN UNITY 3D BERBASIS ANDROID

Tri Utoro, Agung (2015) APLIKASI VISUALISASI OBJEK WISATA DI KABUPATEN SEMARANG DENGAN MENGGUNAKAN UNITY 3D BERBASIS ANDROID. Other thesis, UPN ''VETERAN'' YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
6. Abstrak Indonesia.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Abstract English.pdf

Download (82kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. Daftar Isi.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. Daftar Gambar.pdf

Download (19kB) | Preview

Abstract

Semarang regency is a region which has rich tourism places, such as natural, cultural, and historical tourism places. Semarang regency has beneficial position as Central Java capital city. Of various tourism places spread in some sub districts in Semarang Regency, there are 3 sub districts that have tourism places which had potential to increase economy. These three sub districts consist of Sumowono, Bandungan and Ambarawa sub districts. This tourism potential has problem in promotion aspect, moreover in tourism object located in Sumowono Sub district. The media is necessary to promote it. This application utilized multimedia development method, consisting 6 stages, such as concept, design, material collection, production, testing and distribution. This application is made until testing stage. Software utilized to make this application were unity 3d and blender to process 3 dimensions object. This application could give information of 10 tourism places located in the three subdistrics, such as Sumowono Regency covered UmbulSidomukti tourism place, Bandungan Waterpark, Gedong Songo Temple. Ambarawa Sub district covered Rawa Pening, Palagan Monument, Train Museum and Willem Castle tourism place. Each of them was given explanation in form of text, image gallery, and 3D visualization. Tourism Object Information Application in Semarang Regency Using Android based unity was expected that the users can easily get fast and mobile tourism places in Semarang Regency without Internet Connection and instruments for promotion. Keywords: Unity3D, Three Dimensions, Visualization, Tourism Object Kabupaten Semarang merupakan suatu daerah yang kaya akan obyek wisata baik wisata alam, budaya, dan sejarah. Kabupaten Semarang memiliki posisi yang menguntungkan yaitu sebagai ibukota Jawa Tengah. Dari berbagai obyek wisata yang tersebar di beberapa kecamatan yang ada di Kabupaten Semarang, terdapat 3 kecamatan yang mempunyai obyek wisata yang berpotensi untuk meningkatkan perekonomian. Tiga kecamatan ini terdiri dari Kecamatan Sumowono, Bandungan dan Ambarawa. Potensi wisata ini masih memiliki masalah dalam hal promosi terlebih di objek wisata yang berada pada Kecamatan Sumowono. Sangat dibutuhkan media untuk mempromosikannya. Aplikasi ini menggunakan metode pengembangan multimedia, yang terdiri dari 6 tahap yaitu konsep, perancangan, pengumpulan bahan, pembuatan, pengujian dan distribusi. Aplikasi ini dibuat hingga tahap pengujian. Software yang digunakan untuk membuat aplikasi ini adalah unity 3d dan blender untuk mengolah objek 3 dimensinya. Aplikasi ini dapat memberikan informasi 10 objek wisata yang ada di tiga Kecamatan yaitu Kecamatan Sumowono mencakup objek wisata Curug 7 Bidadari, Perkemahan Bantir, dan Pertapaan Sukorini. Kecamatan Bandungan mencakup objek wisata Umbul Sidomukti, Waterpark Bandungan, dan Candi Gedong Songo. Kecamatan Ambarawa Mencakup Objek wisata Rawa Pening, Monumen Palagan, Museum Kereta Api dan Benteng Willem II. Masing-masing objek wisata diberikan penjelasan yang berupa teks, galeri gambar dan visualisasi 3D. Aplikasi Informasi Objek Wisata di Kabupaten Semarang Dengan Menggunakan Unity Berbasis Android diharapkan pengguna dapat mudah mengetahui tempat wisata Kabupaten Semarang dengan cepat dan bersifat mobile tanpa menggunakan koneksi internet serta menjadi alat untuk promosi. Kata Kunci : Unity3D, Tiga Dimensi, Visualisasi, Objek Wisata

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Erny Azyanti
Date Deposited: 22 Aug 2016 07:34
Last Modified: 22 Aug 2016 07:34
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/5510

Actions (login required)

View Item View Item