ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP PRATIK PERATAAN LABA

Rahmadi, Dwi (2014) ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP PRATIK PERATAAN LABA. Other thesis, UPN ''VETERAN'' YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (83kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini betujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage dan net profit margin terhadap pratik perataan laba pada perusahaan sector industri food and beverages yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2009-2011. Alat-alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi logistik. Hal ini digunakan untuk mengetahui pengaruh variabel independen, yaitu ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage dan net profit margin pada status perataan laba. Status perataan laba didasarkan pada indeks Eckel. Terdapat empat kesimpulan dalam penelitian ini. Kesimpulan tersebut yaitu, ukuran perusahaan tidak mempengaruhi pratik perataan laba, profitabilitas tidak mempengaruhi pratik perataan laba, financial leverage tidak mempengaruhi pratik perataan laba, dan net profit margin tidak mempengaruhi pratik perataan laba. Kata kunci: ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage, dan net profit margin.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Erny Azyanti
Date Deposited: 28 Jun 2016 04:53
Last Modified: 28 Jun 2016 04:53
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/4569

Actions (login required)

View Item View Item