STRATEGI INDONESIA DALAM MENINGKATKAN JUMLAH WISATAWAN SINGAPURA KE INDONESIA MELALUI PROGRAM 10 BALI BARU TAHUN 2016-2023

Roja, Norari (2024) STRATEGI INDONESIA DALAM MENINGKATKAN JUMLAH WISATAWAN SINGAPURA KE INDONESIA MELALUI PROGRAM 10 BALI BARU TAHUN 2016-2023. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak_151170080_Norari Roja.pdf] Text
Abstrak_151170080_Norari Roja.pdf

Download (10kB)
[thumbnail of Cover_151170080_Norari Roja.pdf] Text
Cover_151170080_Norari Roja.pdf

Download (162kB)
[thumbnail of Daftar Isi_151170080_Norari Roja.pdf] Text
Daftar Isi_151170080_Norari Roja.pdf

Download (56kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka_151170080_Norari Roja.pdf] Text
Daftar Pustaka_151170080_Norari Roja.pdf

Download (178kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan_151170080_Norari Roja.pdf] Text
Lembar Pengesahan_151170080_Norari Roja.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Skripsi Fulltext_151170080_Norari Roja.pdf] Text
Skripsi Fulltext_151170080_Norari Roja.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

vi
ABSTRAK
Pariwisata merupakan salah satu ujung tombak perekonomian nasional.
Dalam meningkatkan kemajuan pariwisata, berbagai kebijakan dijalankan
pemerintah melalui berbagai promosi luar negeri. Salah satunya adalah Program 10
Bali Baru Indonesia tahun 2015. Program ini merupakan pengembangan destinasi
pariwisata meliputi Danau Toba, Tanjung Kelayang, Tanjung Lesung, Kepalauan
Seribu, Borobudur, Wakatobi, Bromo Tengger Semeru, Labuhan Bajo, serta Pulau
Morota. Program ini bertujuan agar wisatawan dan lebih dikenal lagi oleh
wisatawan asing, sehingga wisatawan asing tidak hanya mengenal dan berminat
untuk ke Bali saja, Program 10 Bali Baru menjadikan Singapura sebagai negara
yang menjadi mitra promosi kerjasama karena negara ini memiliki wisatawan yang
datang ke Indonesia dalam jumlah besar serta sebagai negara transit. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui strategi yang dilakukan Indonesia dalam meningkatkan
jumlah wisatawan Singapura ke Indonesia melalui program 10 Bali Baru pada tahun
2016-2023. Penelitian ini menggunakan teori diplomasi pariwisata dan strategi
peningkatan sektor pariwisata. Kemudian metode penelitian ini menggunakan
deskriptif kualitatif dengan teknik pengumplan data sekunder. Hasil penelitian ini
menunjukkan diplomasi ekonomi program 10 Bali Baru dijalankan dengan
melibatkan aktor pemerintah dan swasta melalui kerjasama G to G (govermment to
government) melalui pertemuan pada tingkat kementerian dan swasta dengan
mengembangkan kerjasama promosi berkelanjutan, meliputi akomodasi,
transportasi hingga layanan perhotelan, serta melalui pengiriman misi duta
pariwisata. Diplomasi ekonomi program 10 Bali Baru mampu menjadi nation
branding untuk mengembangkan destinasi pariwisata dan hingga tahun 2019
program 10 Bali Baru masih tetap berjalan dan menunjukan perkembangan yang
progresif.
Kata kunci : 10 Bali Baru, Diplomasi, Pariwisata, Indonesia-Singapura
vii
INDONESIA'S STRATEGY IN INCREASING THE NUMBER OF
SINGAPOREAN TOURISTS TO INDONESIA THROUGH THE 10 NEW
BALI IN 2016-2023 PROGRAM
ABSTRACT
Tourism is one of the spearheads of the national economy. In increasing
tourism progress, various policies are implemented by the government through
various overseas promotions. One of them is the 10 New Indonesian Bali Program
in 2015. This program is the development of tourism destinations including Lake
Toba, Tanjung Kelayang, Tanjung Lesung, Headuan Seribu, Borobudur, Wakatobi,
Bromo Tengger Semeru, Labuhan Bajo, and Morota Island. This program aims to
make tourists better known by foreign tourists, so that foreign tourists not only know
and are interested in going to Bali, the 10 New Balis Program makes Singapore a
country that becomes a partner in promoting cooperation because this country has
tourists who come to Indonesia in large numbers. large and as a transit country.
This research aims to determine the strategies implemented by Indonesia in
increasing the number of Singaporean tourists to Indonesia through the 10 New
Balis program in 2016-2023. This research uses tourism diplomacy theory and
strategies for improving the tourism sector. Then this research method uses
descriptive qualitative with secondary data collection techniques. The results of this
research show that the economic diplomacy of the 10 New Bali program was
carried out by involving government and private actors through G to G
(government to government) cooperation through meetings at the ministerial and
private levels by developing sustainable promotional cooperation, including
accommodation, transportation and hotel services, as well as through sending
tourism ambassador missions. The economic diplomacy of the 10 New Balis
program was able to become nation branding for developing tourism destinations
and until 2019 the 10 New Balis program was still running and showing progressive
development.
Keywords: 10 New Balis, Tourism Diplomacy, Indonesia-Singapore

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: 10 New Balis, Tourism Diplomacy, Indonesia-Singapore
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 26 Jul 2024 02:32
Last Modified: 26 Jul 2024 02:32
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40459

Actions (login required)

View Item View Item